Dunia Gawai
Ponsel Xiaomi Kamu Banyak Iklan? Jangan Kesal Dulu, Begini Cara Matikannya
Ketika sedang menjajal aplikasi bawaan di ponsel Xiaomi, pengguna biasanya menemukan beberapa iklan ads (iklan). Bahkan, notifikasi dan halaman
- Mi Music
Buka aplikasi Mi Music. Lalu, ke menu "Settings" > "Advanced Settings" yang bisa diakses dari mengklik ikon "tiga garis vertikal" di sebelah kiri atas. Di sini, matikan opsi "Receive recommendations".

Ilustrasi langkah mematikan fitur rekomendasi Mi Music(KOMPAS.com/Bill Clinten)
- Mi Video
Buka aplikasi Mi Video, kemudian ke tab "Account" pada bagian kanan bawah aplikasi Mi Video. Di sini, pilih menu "Settings". Setelah itu, nonaktifkan opsi "Online recommendations" dan "Push notifications".

Ilustrasi langkah mematikan fitur rekomendasi Mi Video(KOMPAS.com/Bill Clinten)
- MIUI Folders
Tak hanya di aplikasi bawaan, iklan juga bisa disisipi di folder-folder aplikasi Xiaomi. Untuk menghilangkannya, buka salah satu folder lalu ketuk nama folder tersebut. Kemudian, nonaktifkan sub-menu "Promoted apps" yang terletak di bawah kolom nama folder.

Ilustrasi menonaktifkan fitur promoted apps pada folder MIUI(KOMPAS.com/Bill Clinten)
Demikianlah cara efektif untuk membasmi iklan di ponsel Xiaomi dengan antarmuka MIUI, sebagaimana dirangkum KompasTekno dari Gadgets360, Senin (18/2/2019).
Cara-cara ini sendiri telah terbukti berhasil dan telah diuji coba oleh tim KompasTekno di ponsel Redmi 6 Pro dengan MIUI versi 10. Anda juga bisa melakukannya di perangkat Xiaomi lain yang memiliki antarmuka MIUI versi 9.


 
                 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					![[FULL] Ulah Israel Buat Gencatan Senjata Gaza Rapuh, Pakar Desak AS: Trump Harus Menekan Netanyahu](https://img.youtube.com/vi/BwX4ebwTZ84/mqdefault.jpg) 
				
			 
											 
											 
											 
											