Wabah Corona di Kalsel
Pasien Positif Covid-19 di Kabupaten HSU Tembus 55 Orang
Positif Covid-19 di Kabupaten HSU setelah ribuan orang terdiri dari ASN dan warga menjalani rapid test dan yang reaktif dilanjut tes swab.
Penulis: Reni Kurnia Wati | Editor: Alpri Widianjono
GTPP COVID-19 KABUAPATEN HSU
Sebaran kasus Covid-19 di Kabupaten Hulu Sungai Utara (HSU), Rabu (10/6/2020).
"Sekali lagi, kami mengingatkan kepada kita semua untuk membiasakan menggunakan masker dan mewajibkan diri kita menggunakan masker. Jadikanlah masker sebagai bagian dari pakaian kita. Kemudian, mencuci tangan dengan sabun, walaupun berwudhu. Sebelum berwudhu, maka cuci tangan terlebih dulu, supaya kita pasti bagian dari tangan kita ini sudah tidak tercemar kuman,” imbaunya.
(Banjarmasinpost.co.id/Reni Kurniawati)