Selebrita
Episode Terakhir The King Eternal Monarch Paling Dinanti, Jawaban Teka Teki Kisah Lee Gon dan Tae Ul
Episode terakhir atau episode 16 The King Eternal Monarch,paling dinanti. Penonton ingin jawaban teka teki kisah Raja Lee Gon dan Tae Ul
Penulis: Noor Masrida | Editor: Anjar Wulandari
Bisakah Lee Gon memenuhi janjinya untuk menemui Jeong Tae Eul kembali meski gerbang dua dunia tertutup selamanya?
• Nycta Gina Akui Sempat Jadi Selingkuhan Rizky Kinos, Inilah Pengakuan Jeng Kelin
• Aib Ashanty Dibongkar Anang, Titi DJ Bocorkan Peristiwa di Ruko, Ayah Aurel Ungkap Fakta Ini
5. Siapa sebenarnya Bocah Pembawa Yoyo
Bocah laki-laki pembawa Yoyo masih jadi satu teka-teki yang belum terjawab di episode 15.
Bocah laki-laki ini pernah muncul di Republik Korea saat tanda pengenal Jeong Tae Eul jatuh dan hilang.
Ia juga muncul beberapa kali di depan Toko Buku Eosu (Markas Lee Lim) dan mengenal Luna.
Dalam episode 13, ia pernah menyelamatkan Jeong Tae Eul saat diculik Lee Lim.
Lalu dalam episode 15 muncul kembali dan bercerita pada Song Jeong Hye (ibu Lee Ji Hun) tentang kekuatan dan fakta Manpasikjeok.
Siapakah bocah pembawa Yoyo ini sebenarnya?
Itulah 5 hal yang paling dinanti jawabannya di The King: Eternal Monarch episode 16. Episode terakhir The King: Eternal Monarch akan tayang besok, Jumat (12/02/2020) pukul 21.00 KST.
The King: Eternal Monarch bisa disaksikan di Stasiun TV SBS Korea atau via streaming di Neflix.
(Banjarmasinpost.co.id/Noor Masrida)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banjarmasin/foto/bank/originals/lee-min-ho-sebagai-raja-lee-gon-di-the-king-eternal-monarch.jpg)