Techno

Rekomendasi HP Harga Rp 2 Jutaan RAM & Baterai Besar dari Samsung, Oppo, Vivo, Xiaomi & Realme

Berikut kami sajikan rekomendasi HP dengan harga Rp 2 jutaan yang memiliki spesifikasi apik untuk harian dari Samsung, Oppo, Vivo, Xiaomi & Realme

Editor: Rahmadhani
Tribunnews/Eko Sutriyanto
Ilustrasi - Saat ini HP dengan harga Rp 2 jutaan semakin apik klautiasnya, baik dari sisi hardware maupun sofware, termasuk Redmi Note 8 Pro. 

Chipset: Helio P35
Memori: 4/128GB
Kamera: 12 MP (wide), 2 MP (macro), dan 2 MP (depth). Depan 8 MP (wide).
Baterai: 4.230 mAh
Resolusi layar: 720 x 1.600 pixels

Xiaomi Redmi Note 8 Pro - Rp 2.899.000

Xiaomi Redmi Note 8 Pro
Chipset: Helio G90T
Memori: 6/64GB
Kamera: 64 MP (wide), 8 MP (ultrawide), 2 MP (macro), dan 2 MP (depth). Depan 20 MP (wide).
Baterai: 4.500 mAh
Resolusi layar: 1.080 x 2.340 pixels

(Ki-ka) Redmi Note 8 Pro varian Forest Green dan Redmi Note 8 varian Pearl White.
(Ki-ka) Redmi Note 8 Pro varian Forest Green dan Redmi Note 8 varian Pearl White. (Kompas.com/Wahyunanda Kusuma)

Samsung Galaxy A21s - Rp 2.799.000

Samsung Galaxy A21s
Chipset: Exynos 850
Memori: 3/32GB
Kamera: 48 MP (wide), 8 MP (ultrawide), 2 MP (macro), dan 2 MP (depth). Depan 13 MP (wide)
Baterai: 5.000 mAh
Resolusi layar: 720 x 1.600 pixels

Xiaomi Redmi Note 8 - Rp 2.699.000

Chipset: Snapdragon 665
Memori: 6/128GB
Kamera: 48 MP (wide), 8 MP (ultrawide), 2 MP (macro), dan 2 MP (depth). Depan 13 MP (wide).
Baterai: 4.000 mAh
Resolusi layar: 1.080 x 2.340 pixels

Vivo Y30 - Rp 2.799.000

Chipset: Helio P35
Memori: 4/128GB
Kamera: 13 MP (wide), 8 MP (ultrawide), 2 MP (macro), dan 2 MP (depth).
Baterai: 5.000 mAh
Resolusi layar: 720 x 1.560 pixels

Harga dan Spesifikasi Lengkap Vivo Y30 di Indonesia, Ponsel dengan Al Quad Camera dan Ultra O Screen
Harga dan Spesifikasi Lengkap Vivo Y30 di Indonesia, Ponsel dengan Al Quad Camera dan Ultra O Screen ((vivo Indonesia))

Itu dia deretan rekomendasi hp 2 jutaan terbaru yang bisa kalian dapatkan pada bulan Juli 2020 ini.

Perlu diingat, harga masih bisa berubah sewaktu-waktu tergantung dari pihak vendor maupun adanya diskon dari sejumlah e-commerce yang ada di Indonesia.

Artikel ini sudah tayang di Kontan.co.id dengan judul Pilihan HP 2 jutaan terbaik bulan ini, dengan RAM dan baterai besar

Sumber: Kontan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved