MotoGP 2020
BERLANGSUNG! Live Streaming TV Online Trans7 MotoGP Styria 2020, Aksi Andi Gilang
Saat ini sedang berlangsung Live Streaming Trans7 sesi balapan MotoGP Styria 2020 di kelas Moto2, Minggu (23/8/2020)
Penulis: Amirul Yusuf | Editor: Rahmadhani
BANJARMASINPOST.CO.ID - Saat ini sedang berlangsung Live Streaming Trans7 sesi balapan MotoGP Styria 2020 di kelas Moto2, Minggu (23/8/2020)
Siaran langsung dan Live Streaming Trans 7 ( www.trans7.co.id ) balapan MotoGP Styria 2020 hari ini dimulai pukul 17.00 WIB dimana ada kelas Moto2 GP Styria 2020.
Sementara kelas utama MotoGP Styria 2020 baru bisa ditonton pada jam 19.00 WIB.
Selain lewat Trans7, MotoGP Styria 2020 bisa ditonton lewat Live Streaming TV Online Fox Sport 1.
• LINK Live Streaming Trans7, Nonton MotoGP Styria 2020 di Sini, Sindiran Zarco untuk Rossi
• Hasil MotoGP Styria 2020 : Dovizioso Tercepat, Quartararo dan Rossi Melempem di Sesi Warm Up
• Klasemen MotoGP 2020 : Kabar Buruk dari Marc Marquez Jelang MotoGP Styria 2020
Di sesi warming up Moto2 Styria 2020 (23/8/2020), pebalap Indonesia Andi Gilang berhasil menampati menempati posisi 21.
Mendung mewarnai jalannya sesi warm up Moto2 Styria 2020.
Meski begitu, hujan tak sampai turun sejak awal hingga berakhirnya warm up.
Pembalap tim Aspar, Aron Canet, kembali tampil memukau di sesi warm up ini.
Setelah meraih pole position di Sabtu kemarin, Canet menjadi yang tercepat di warm up dengan catatan waktu 1 menit 28,666 detik.
Uniknya, catatan itu lebih baik dibandingkan best time-nya di kualifikasi.
Sam Lowes meraih posisi kedua, sementara ketiga dipegang Augusto Fernandez.
Penampilkan menjanjikan kembali ditunjukkan pembalap Indonesia, Andi Farid Izdihar alias Andi Gilang.
Andi Gilang mampu tampil apik dan menempati posisi 21 di sesi ini.
Andi Gilang tak sampai 1 detik dari pembalap tercepat.
Jadwal MotoGP Styria 2020 :
