Selebrita
Yan Vellia Ungkap Pesan Mendiang Maestro Campur Sari Didi Kempot Lewat Mimpi, Saka: Ayo Le Maju
Didi Kempot sudah berpulang. Namun, ia selalu hadir dalam mimpi anak-anaknya, dari pernikahannya dengan Yan Vellia. Khususnya, pada Saka
"Ya melow sempat. Karena bangun tidur Saka nangis kangen bapaknya. Jadi ya sudah kami terus dampingi dan mendukung," katanya.
Lebih lanjut, Yan Vellia merasa sangat bangga melihat keinginan Saka yang ingin meneruskan dan menjaga karya mendiang Didi Kempot.
"Saya sebagai orangtua hanya bisa mengarahkan saja," ujar Yan Vellia. (*)
• Tangis Ibunda Sule Dikenalkan pada Nathalie Holscher Diungkap ke Dede Sunandar dan Raffi Ahmad
• Peristiwa Sarwendah Ngambek Gegara Ulah Betrand Peto, Istri Ruben Onsu: Onyo Lebih Sayang Sama Kamu
(Warta Kota/Arie Puji Waluyo)
Editor : Anjar Wulandari
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Ketika Didi Kempot Datang Lewat Mimpi, Anaknya Diminta Maju dan Bernyanyi, dan di Tribunsumsel.com dengan judul Sosok Cilik Ini Kerap Didatangi Didi Kempot Lewat Mimpi Diungkap Yan Vellia, 'Ayo Le Maju Nyanyi dan di Tribunnews.com dengan judul Cerita Yan Vellia Lihat Anaknya Pandai Mengikuti Gestur Didi Kempot.
