Selebrita
Dory Harsa Tulis Soal Semangat Bekerja, Potret Mesra Dengan Nella Kharisma Curi Perhatian
Dory Harsa pamer foto mesra bareng Nella Kharisma, selain itu juga tulis kalimat manis berikut ini untuk sang istri.
BANJARMASINPOST.CO.ID - Dory Harsa kembali memamerkan kemesraannya dengan sang istri, Nella Kharisma, melalui akun Instagramnya, Senin (2/11/2020).
Tampak kompak sama-sama mengenakan busana berwarna putih.
Nah, pada unggahannya itu, Dory Harsa menuliskan caption yang berisi kalimat penyemangat untuk Nella.
Ya, Ia memotivasi agar Nella tetap aktif berkarya.
Baca juga: Nasib Hana Haho di Sinetron Cinta Nikita SCTV Bikin Penasaran, Postingan Eks Dylan Disorot
Baca juga: Penyebab Habib Usman Tegur Kartika Putri Ternyata Gegara ini, Istri Diingatkan Soal Haram
Dory bahkan kata-kata yang ia tuliskan pun manis.
Potret mesra keduanya ini pun menuai perhatian para penggemar, tampak ikut senang melihat kemesraan keduanya.
Begini kata-kata manis yang dituliskan oleh Dory untuk sang istri:
Sun sek peng duwa~
duwa kilometer
Semangat bekerja dan berkarya,
demi kowe sing tak perjuangke @nellakharisma
Hiyuw hiyuw hiyuw~
Baca juga: Jerinx Pulang Ke Rumah Jadi Kado yang Diingkan Nora Alexandra, Jelang Ulang Tahun Pernikahan
Baca juga: Momen Sule dan Nathalie Holscher Foto Bersama Jelang Menikah Banjir Doa, Ada Rizky Febian
Namanya Disentil Eny Sagita
Nella Kharisma memilih memamerkan potret kemesraannya dengan sang suami, Dory Harsa, ketika sejumlah orang sedang hangat membicarakannya.
Nama Nella Kharisma sempat menjadi buah bibir setelah disebut penyanyi dangdut Eny Sagita.
