Liga Inggris
Tottenham vs Leicester : Modal Bagus Mourinho Lawan Rodgers untuk Pepet Duo Merseyside di Klasemen
Pertandingan Tottenham vs Leicester masuk jadwal Liga Inggris yang tayang di Net TV malam ini Minggu (20/12020). Link Live Streaming di berita ini
Selain itu, Brendan Rodgers mesti mencari cara menghentikan duet maut Harry Kane dan Son Heung-min di lini depan Spurs.
Memang, Leicester City sendiri memiliki Jamie Vardy yang selalu mencari kesempatan menjebol gawang lawan.
Namun, Vardy memerlukan asupan bola terobosan atau umpan pendek yang dilepaskan pemain lini tengah Leicester City.
James Maddison tentu menjadi tumpuan lini tengah The Foxes untuk mengalirkan bola.
Sekaligus memberi ancaman langsung ke gawang Hugo Lloris.
5 Pertandingan Terakhir Tottenham Hotspur
(17/12/20) Liverpool 2-1 Tottenham
(13/12/20) Crystal Palace 1-1 Tottenham
(11/12/20) Tottenham 2-0 Antwerp
(06/12/20) Tottenham 2-0 Arsenal
(04/12/20) LASK Linz 3-3 Tottenham
5 Pertandingan Terakhir Leicester City
(17/12/20) Leicester 0-2 Everton
(14/12/20) Leicester 3-0 Brighton
(11/12/20) Leicester 2-0 AEK Athens
(06/12/20) Sheffield United 1-2 Leicester
(04/12/20) Zorya Luhansk 1-0 Leicester
Prediksi Susunan Pemain
Tottenham: Lloris; Aurier, Dier, Alderweireld, Reguilon; Sissoko, Ndombele, Hojbjerg; Bergwijn Kane, Son Heung-min
Leicester: Schmeichel; Fofana, Evans, Fuchs; Albrighton, Ndidi, Tielemans, Justin; Perez, Vardy, Maddison
Jadwal dan Link Live Streaming:
Jadwal Tottenham vs Leicester di Liga Inggris malam ini adalah pada Minggu (20/12/20) yang tayang pukul 21.15 WIB.
Pertandingan Tottenham vs Leicester masuk jadwal Liga Inggris yang tayang di Net TV malam ini.
Sementara Live Streaming Tottenham vs Leicester bisa diakses lewat TV Online Mola TV lewat tautan berikut ini:
(Banjarmasin Post)
