Liga Inggris
Susunan Pemain & Link Chelsea vs Man City, Streaming TV Online Liga Inggris EPL, Timo Werner Main
Berikut ini adalah susunan pemain (line up) Chelsea vs Manchester City dan Link Live Streaming TV Online Liga Inggris Premier League, tidak di Net TV
Agenda pertandingan bisa dilanjutkan ke pertandingan berikutnya menghadapi Chelsea.
Laga ini bisa digelar setelah City tidak mencatat penambahan kasus pemain yang positif.
Tantangan yang harus dihadapi pelatih Pep Guardiola adalah dia harus bermain tanpa lima pemain yang harus menjalani isolasi diri.
Sementara di Chelsea, Frank Lampard sedang berada dalam tekanan setelah penampilan buruk mereka.
Kondisi City yang sedang banyak yang sakit Covid-19 tentunya menjadi peluang bagi Chelsea untuk dimanfaatkan.
Berikut hasil pertemuan Chelsea vs Manchester City dalam tiga musim terakhir:
2019-2020 - Chelsea vs Manchester City - 2-1
2019-2020 - Manchester City vs Chelsea - 2-1
2018-2019 - Manchester City vs Chelsea - 6-0
2018-2019 - Chelsea vs Manchester City - 2-0
2017-2018 - Manchester City vs Chelsea - 1-0
2017-2018 - Chelsea vs Manchester City - 0-1
Lima Pertandingan Terakhir Chelsea
29/12/20: Chelsea vs Aston Villa 1-1
27/12/20: Arsenal vs Chelsea 3-1
22/12/20: Chelsea vs West Ham 3-0
16/12/20: Wolves vs Chelsea 2-1
13/12/20: Everton vs Chelsea 1-0
Lima Pertandingan Terakhir Man City
27/12/20: Man City vs Newcastle 2-0
23/12/20: Arsenal vs Man City 1-4
19/12/20: Southampton vs Man City 0-1
16/12/20: Man City vs West Brom 1-1
13/12/20: Man United vs Man City 0-0
* Jadwal dan Link Live Streaming
Jadwal antara Chelsea vs Manchester City pada liga Inggris pada Minggu (3/1/2021) Pukul 23.30 WIB di Stadion Stamford Bridge. Tayang di TV Online Mola TV lewat tautan berikut ini :
Sebagian artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Chelsea vs Man City: Pep Percaya Diri Meski 5 Pemainnya Tak Bisa Tampil karena Positif Covid-19
