Berita Tapin
VIDEO BLK Tapin Buka Pendaftaran Pelatihan Komputer dan Menjahit
BLK Tapin membuka pendaftaran pelatihan komputer dasar dan menjahit yang bersumber dari dana APBN
Penulis: Stanislaus Sene | Editor: Hari Widodo
Editor : Hari Widodo
BANJARMASINPOST.CO.ID, RANTAU - Balai Latihan Kerja (BLK) Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Tapin membuka pendaftaran pelatihan komputer dasar dan menjahit yang bersumber dari dana APBN bertempat di halaman Kantor UPT BLK Tapin, senin (11/01/2020).
Kepala UPT Balau Latihan Kerja Kabupaten Tapin, Hj Rusmaini, mengungkapkan, di tahun 2021 Kabupaten Tapin kembali mendapat tiga tahap pelatihan, untuk tahap pertama dibuka pendaftaran untuk pelatihan komputer dasar dan menjahit masing - masing untuk dua paket.
"Tahap pendaftaran dibuka dari 11 Januari hingga 22 Januari 2021," paparnya kepada (Banjarmasinpost.co.id/Stan)