Selebrita

Ibnu Jamil dan Ririn Ekawati Resmi Menikah, Sempat Ziarah ke Makam Ferry Wijaya

Pasangan selebriti Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil resmi menikah,Sabtu, 30 Januari 2021. Berikut postingan suasana pernikahan.Gaun Ririn disorot.

Penulis: Mariana | Editor: Nia Kurniawan
Instagram @ririnjamilojourney
Ibnu Jamil dan Ririn Ekawati menikah 

BANJARMASINPOST.CO.ID - Akhirnya Pasangan selebriti Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil tengah diliputi perasaan bahagia.

Ya, Ririn Ekawati dan Ibnu Jamil resmi menikah pada Sabtu, 30 Januari 2021.

Nah, Kabar bahagia tersebut dibagikan oleh sang sahabat, Ryana Dea.

Pada postingan terlihat pengantin berfoto bersama sahabat mereka, sesama artis peran.

Ada Kejutan Amanda Manopo dan Arya Saloka, Ini Link Live Streaming TikTok Awards Indonesia 2020

Sosok Cantik Esta Pramanita Disorot, Di Tengah Kondisi Hubungan Stefan William & Celine Evangelista

Ada Dhini Aminarti, Dimas Seto dan suami Ryana Dea, Puadin Redi.

Ryana Dea mengucapkan selamat menikah untuk Ririn dan Ibnu Jamil.

"Happy wedding om @ibnujamilo @ririnekawati," tulis @ryana_dea.

Terlihat Ririn menggunakan gaun putih dan Ibnu Jamil menggunakan setelah jas berwarna abu-abu.

Sebelum pasangan ini melangsungkan pernikahan, terlihat Ibnu Jamil mendatangi makam suami Ririn Ekawati, Ferry Wijaya.

Momen tersebut terlihat pada unggahan Instagram Story Ririn yang di-repost oleh Ibnu Jamil pada Jumat (29/1/2021).

Gisel dan Gading Marten Cerai Tahun 2019, Di Tahun Yang Sama tak Lagi Kontak Nobu Imbas Video Syur

Isi Saldo ATM Lesti Kejora Akhirnya Terungkap, Ini 7 Sumber Uang Pacar Rizky Billar

Ibnu Jamil datang bersama putri Ririn, Cattleya.

Warganet pun membanjiri kolom komentar turut ucapkan selamat.

Namun ada yang salah fokus (salfok) dengan gaun yang dikenakan Ririn.

@luthfiazizah26: Bajunya ririn ko kaya guruguru di film elif jamandulu yah hihi

@thalita_0606: Alhamdulillah selamat... Semoga menjadi keluarga yang sakinah mawadah warohmah langgeng until Jannah.dan yang jomblo semua pada nyusul.aamiin ya Allah

Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved