Selebrita
Muncul Kala Isu Cerai Alvin Faiz dan Larissa, Ini Sosok Nadzira Shafa si Calon Istri Ameer Azzikra
Di tengah isu perceraian putra Ustadz Arifin Ilham yakni Alvin Faiz dengan Larissa Chou, ada sosok Nadhira Shafa. Dia calon istri Ameer Azzikra.
Senyum manis tersunggih di bibirnya.
Seperti apa pesona Nadzira Shafa yang akan segera menjadi adik ipar Alvin Faiz?
Intip deretan potretnya berikut.
Nadzira merupakan mahasiswa jurusan Psikologi Universitas Mercu Buana Jakarta.
Seumuran dengan Ameer, Nadzira juga berusia 20 tahun.
Gadis manis itu memiliki suara yang merdu.
Bersama dengan teman-temannya, Nadzira mengunggah video bernyanyi lagu islami.
Nadzira tampak suka dengan anak kecil.
Terlihat dari potretnya saat menghabiskan waktu bersama keponakan.
"Hari ini mangku ponakan dulu .... nanti mangku anak kita."
Calon istri Ameer tersebut memiliki kecantikan yang natural.
Parasnya berhias hidung mancung dan alis tebal yang alami.
Tak perlu banyak make up, kecantikan Nadzira Shafa begitu terpancar.
Sederet warganet memuji kecantikannya.
@vidaanugrahynt_ cantik shalihah
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banjarmasin/foto/bank/originals/alvin-faiz-ameer-azzikra-nadzira-shafa.jpg)