Liga Inggris

Hasil Liga Inggris Chelsea vs Crystal Palace Skor 3-0, Chalobah Tutup Pesta The Blues di Pekan 1

Hasil Chelsea vs Crystal Palace pada pekan ke 1 Liga Inggris Sabtu (14/8/2021) berakhir dengan skor 3-0. Gol Alonso, Christian Pulisic & Chalobah

Penulis: Aprianto | Editor: Rahmadhani
Instagram @chelseafc
Bek Trevoh Chalobah cetak gol di laga Chelsea vs Crystal Palace pekan 1 Liga Inggris 2021/2022 

Skor 3-0 untuk Chelsea bertahan hingga pertandingan berakhir.

Berikut susunan pemain Chelsea dan Crystal Palace pekan ke 1 Liga Inggris

Chelsea (3-4-2-1): 16-Edouard Mendy; 2-Antonio Ruediger, 4-Andreas Christensen, 14-Trevoh Chalobah; 28-Cesar Azpilicueta, 5-Jorginho, 17-Mateo Kovacic, 3-Marcos Alonso; 10-Christian Pulisic, 19-Mason Mount; 11-Timo Werner

Pelatih: Thomas Tuchel

Crystal Palace (4-3-3): 13-Vicente Guaita; 2-Joel Ward, 8-Cheikhou Kouyate, 6-Marc Guehi, 27-Tyrick Mitchell; 18-James McArthur, 44-Jairo Riedewald, 15-Jeffrey Schlupp; 9-Jordan Ayew, 14-Jean Philippe Mateta, 11-Wilfried Zaha

Pelatih: Patrick Vieira

(Banjarmasinpost/Rian)

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved