Selebrita
Doa Fanny Bauty saat Shireen Sungkar dan Teuku Wisnu Ibadah Haji, Zaskia Sungkar Ambil Peran
Teuku Wisnu dan Shireen Sungkat saat ini tunaikan ibadahhaji, Fanny Bauty sangibu panjatkan doa. Sementara Zaskia Sungkar bantu mengurus anak
Penulis: Danti Ayu Sekarini | Editor: Irfani Rahman
Instagram Fanny Bauty dan Zaskia Sungkar
Teuku Wisnu dan Shireen Sungkar berangkat Haji, sang bunda Fenny Bauty doakan sang anak
Ibadah haji akan membutuhkan biaya perjalanan yang tidak murah.
Jika seseorang harus menjual satu-satunya sumber kehidupan yang dimiliki, maka hal itu tidak dibolehkan karena akan mendatangkan banyak mudharat bagi seseorang tersebut dan keluarganya.
Selain itu, orang yang ingin melaksanakan ibadah haji juga harus menyiapkan biaya hidup untuk keluarga yang ia tinggalkan di rumah.
Rukun Haji
Rukun haji adalah syarat wajib yang harus dilakukan saat menunaikan ibadah haji.
Rukun haji ada 6 yaitu ihram, wukuf, thawaf, sa'i, tahallul, tertib.
Rukun haji harus dilaksanakan, apabila ada salah satu yang tidak dilaksanakan maka ibadah hajinya tidak sah.
(Banjarmasinpost.co.id/Danti Ayu)
Dapatkan informasi lainnya di Googlenews, klik : Banjarmasin Post
