Liga 1

Gegara Pelatih Persib Luis Milla Lakukan Ini, Bobotoh Minta Pemain Getafe Boyong ke Bandung

Bobotoh meminta Pelatih Persib Bandung Luis Milla untuk memboyong pemain di klub kasta tertinggi Liga Spanyol, yakni Getafe CF, Luis Milla Manzanares.

Editor: Khairil Rahim
Twiter RumoreATM
Luis Milla Manzanares anak dari Luis Milla pelatih Persib Bandung 

BANJARMASINPOST.CO.ID - Intagram Pelatih Persib Bandung, Luis Milla tiba tba diserbu para penggemar berat Maung Bandung, Bobotoh.

Kebanyakan mereka meminta Luis Milla untuk memboyong pemain di klub kasta tertinggi Liga Spanyol, yakni Getafe CF, Luis Milla Manzanares.

Komentar permintaan itu tidak lepas dari dari Lus Milla yang memposting foto ucapan selamat kepada Luis Milla Manzanares.

Ya, Luis Milla Manzanares merupakan anak dari Luis Milla yang juga berprofesi sebagai pemain bola.

Baca juga: Intip Pemain Persib Bandung Latihan di Kampung Halaman, Luis Milla Liburkan Tim 3 Hari

Baca juga: Satu Pemain Persib Siap Merumput saat Tiga Penggawa Lainnya Pergi, Irianto Sembuh

Baca juga: Persib vs Persija, Tim Macan Kemayoran Latihan, Jakmania Pertanyakan Kehadiran Hanno Behrens

Diketahui sebelum ke Getafe Luis Milla Manzanares merupakan bintang Granada.

Penampilan gemiangnya di Granada menarik perhatian sejumlah klub mapan Benua Biru.

Bahkan Granada sampai pasang banderol selangit untuk anak kandung eks pelatih Timnas Indonesia itu.

Granada sendiri tak mau mempersulit kepergian Luis Milla Manzanares.

Getafe yang sangat berminat. Lalu Granada menawarkan angka 10 juta euro.

Getafe ingin menurunkan harga banderol tersebut hingga 50 persen alias ingin membajak Luis Milla Manzanares di harga 5 juta euro.

Negoisasi Granada dan Getafe berhasil. Getafe mdapat merampungkan negosiasi tersebut dan membawa Luis Milla Manzanares.

Pelatih Persib Bandung, Luis Milla memberikan ucapan selamat ulang tahun pada anaknya yang bernama Luis Milla Manzanares.

Luis Milla Manzanares berulang tahun yang ke-28 pada Jumat (7/10/2022).

Ternyata Luis Milla sangat merundukan putranya yang juga merupakan pemain sepak bola profesional.

Dilansir dari akun Instagram @luismillacoach pada Jumat (7/10/2022), Luis Milla mengunggah foto anaknya.

Sumber: TribunWow.com
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved