Berita Olahraga
PT LIB Majukan Jadwal Pertandingan Tunda PS Barito Putera vs PSM Makassar, Catat Waktunya
PT LIB mengumumkan adanya perubahan waktu pelaksanaan pertandingan tunda PS Barito Putera vs PSM Makassar. Laga dimulai pukul 16.00 Wita.
Penulis: Noorhidayat | Editor: Achmad Maudhody
Meskipun dari ketiga tim itu hanya Rans Nusantara yang sudah melakoni seluruh laga, sedangkan dua lainnya juga baru 16 kali bertanding.
Artinya jika Barito Putera bisa mengalahkan PSM, otomatis akan berada di posisi aman.
Jika melihat 10 catatan pertemuan terakhir kedua tim, kedua nya sama-sama memiliki tiga kali kemenangan dan empat kali seri.
Kita tunggu saja nanti hasil laga tunda yang sangat menarik ini baik secara langsung di SDL maupun di layar televisi anda, siapakah nanti yang akan merebut poin atau berbagi poin.
Berikut 10 catatat terakhir pertemuan kedua tim.
28-01-2022 : Barito Putera vs PSM Makassar 1-2
27-29-2021 : PSM Makassar vs Barito Putera 0-2
15-03-2020 : PSM Makassar vs Barito Putera 1-1
11-12-2019 : Barito Putera vs PSM Makassar 3-2
14-08-2019 : PSM Makassar vs Barito Putera 2-1
13-09-2018 : PSM Makassar vs Barito Putera 1-1
16-04-2018 : Barito Putera vs PSM Makassar 2-1
29-10-2017 : Barito Putera vs PSM Makassar 2-2
18-07-2017 : PSM Makassar vs Barito Putera 1-1
01-10-2016 : Barito Putera vs PSM Makassar 1-2
(Banjarmasinpost.co.id/Noorhidayat)
| SDN 2 Loktabat Selatan Juara Sepak Bola U-10 Piala Wali Kota Banjarbaru 2025 |
|
|---|
| Barito Putera Kembali Tersandung, Coach Teco Tetap Optimistis |
|
|---|
| Barito Putera Jamu Persiba Balikpapan, Begini Catatan Pertemuannya |
|
|---|
| Upaya Bangkit PS Barito Putera Kandas Takluk 0-1 dari Persipura di Jayapura, Begini kata Coach Teco |
|
|---|
| Barito Putera Gagal Bawa Poin Penuh di Kandang Persipura, Tumbang 1-0 di Lukas Enembe |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.