Liga Spanyol
Satu Pemain Man City Kini Jadi Incaran Barcelona Usai Gagal Dapatkan Kante dari Chelsea
Barcelona dilaporkan ingin menambah kekuatan di lini tengah dan dua pemain dari Manchester City serta Chelsea menjadi incaran.
Editor:
Rahmadhani
Meski begitu, Ilkay Gundogan dipercaya tak menutupi kemungkinan untuk pindah dan menemukan tantangan baru.
Kepindahannya ke Barcelona akan menjadi langkah luar biasa bagi karier Ilkay Gundogan.
Namun, fokusnya untuk saat ini adalah berusaha membantu City untuk kembali ke puncak klasemen Liga Inggris.
* Target Lain
Selain Gundogan, yang dinilai masih berkualitas, Barca juga mengincar pemain gratisan lainnya yaitu gelandang Chelsea, Ngolo Kante.
Namun, Barca nampaknya harus gigit jari karena Chelsea saat ini sudah siap memperpanjang kontrak Kante.
Inilah mengapa fokus saat ini dialihkan ke Gundogan.
Manchester City pun sepertinya tak berniat untuk memperpanjang kontrak gelandang asal Jerman itu.
Berita ini sudah tayang di Tribunnews
Berita Terkait: #Liga Spanyol
| Real Madrid Menanti Bintang Liverpool yang 'Sangat Dibutuhkan' Xabi Alonso Akan Bergabung di Januari |
|
|---|
| Sinyal Endrick ke Real Madrid Bahwa Dia Ingin Keluar pada Januari di Tengah Minat Manchester United |
|
|---|
| Rodrygo Pertimbangkan Hengkang dari Real Madrid, Arsenal dan Tottenham Siap Pindah di Bulan Januari |
|
|---|
| Pesan Hansi Flick pada Lamine Yamal yang Putus Cinta Tapi Bawa Barcelona Kejar Real Madrid di LaLiga |
|
|---|
| Keajaiban Xabi Alonso, Real Madrid Menikmati Awal Musim Terbaik Los Galaticos Setelah 64 Tahun |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.