Liga Inggris
Kabar Duka, Christian Atsu Jadi Korban Tewas Gempa Turki, ini Perjalanan Karir Eks Chelsea itu
Kabar duka dari dunia sepak bola, mantan pemain Chelsea, Christian Atsu dikonfirmasi meninggal dunia jadi korban tewas gempa Turki
Saat itu dirinya dikontrak oleh tim Porto U-19 dari Feyenoord Ghana.
Lalu, pada musim 2011/12 Atsu naik ke tim utama Porto dan dipinjamkan ke Rio Ave FC.
Usai menunjukkan performa yang gemilang di sana, pemain yang dulunya berposisi sebagai sayap kiri ini dibeli oleh Chelsea pada musim 2013/14.
Oleh Chelsea, ia kemudian dipinjamkan ke beberapa klub seperti Vittese, Everton, Bournemouth, hingga akhirnya dipermanenkan oleh Newcastle United pada tahun 2017.
Di Newcastle United, Atsu kemudian bermain di St. James Park hingga musim panas 2021.
Setelah itu ia menjadi pemain bebas transfer dan pindah ke klub Arab Saudi, Al-Raed.
Lalu, klub terakhirnya adalah Hatayspor ini, klub asal Turki.
Statistik Christian Atsu Selama Menjadi Pesepak Bola
Jumlah pertandingan: 258
Jumlah gol: 24
Jumlah assist: 30
Berita ini sudah tayang di Tribunnews
| Kesalahan Arne Slot, Liverpool Sudah Memiliki Jeremy Doku Sendiri Namun Secara Keliru Dijual |
|
|---|
| Fabrizio Romano Ungkap Man Utd 'Akan' Datangkan Pemain Kunci Atletico Madrid atau Stuttgart |
|
|---|
| Chelsea Ikut Perlombaan Daniel Munoz Saat bintang Crystal Palace Ungkapkan Kepindahan 'Impian' |
|
|---|
| Arsenal Pimpin Perburuan Pemain 'Eksplosif' Jelang Minat Barcelona di Bursa Transfer |
|
|---|
| Pemain Gagal Man Utd yang Terlihat 'Sangat Jauh dari Harapan' Terancam Menjadi Antony Baru |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banjarmasin/foto/bank/originals/Mantan-pemain-Chelsea-Christian-Atsu-gempa-Turki.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.