Liga Inggris

Hasil Bola Tadi Malam: Arsenal Nyaman di Klasemen Liga Inggris Usai Man City Tertahan, Barcelona Top

hasil bola tadi malam mulai Liga Inggris, Liga Spanyol hingga Liga Italia. Arsenal nyaman di Klasemen Liga Inggris setelah Manchester United menang

Editor: Murhan
Ian Kington / IKIMAGES / AFP
Gelandang Portugal Manchester City Bernardo Silva (Tengah) berlari dengan bola selama pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Arsenal dan Manchester City di Stadion Emirates di London pada 15 Februari 2023. 

Aston Villa vs Arsenal 2-4

Brentford vs Crystal Palace 1-1

Brighton vs Fulham 0-1

Chelsea vs Southampton 0-1

Everton vs Leeds United 1-0

Nottingham Forest vs Man City 1-1

Wolves vs Bournemouth 0-1

Newcastle United vs Liverpool 0-2

Manchester United vs Leicester City 3-0

Tottenham Hotspur vs West Ham United 2-0

Hasil yang didapat para kontestan Liga Inggris berpengaruh pada posisi mereka di klasemen.

Arsenal bisa bernapas lebih lega lantaran meraih poin penuh di saat Manchester CIty tertahan.

The Gunners unggul dua poin dari Man City yang membuntuti dari tangga kedua.

Sedangkan Manchester United ada di peringkat ketiga dengan masih memiliki kesempatan untuk menyalip keduanya.

Top Skor Liga Inggris

Sumber: Tribunnews
Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved