Liga Spanyol

Bintang Liverpool Digadang Jadi Pengganti Joao Felix yang Berpotensi Dipermanenkan Chelsea

Bintang Liverpool, Roberto Firmino digadang jadi pengganti Joao Felix yang tengah dipinjamkan Atletico Madrid ke Chelsea.

Editor: Rahmadhani
Twotter Joao Felix
Striker baru Chelsea, Joao Felix yang dipinjam dari Atletico Madrid. 

Ditambah lagi, kemampuan serbabisa Firmino ketika ditempatkan di berbagai posisi menjadi nilai lebih.

Selama berseragam The Reds, Firmino adalah bagian integral dari skuad asuhan Juergen Klopp.

Firmino membentuk trio mematikan di Eropa bersama Mohamed Salah dan Sadio Mane pada periode 2017 hingga 2022.

Sejauh ini, sang bomber sudah bermain dalam 356 pertandingan di lintas kompetisi bersama Liverpool.

Total gelontoran 108 gol dan torehan 79 assist menjadi bukti ketajaman Firmino di lini serang tim asal Merseyside.

Firmino telah memenangi beragam trofi bersama Liverpool mulai dari Liga Inggris sampai Liga Champions.

Berita ini sudah tayang di Bolasport

Sumber: BolaSport.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved