Gempa di Bengkulu
Gempa Guncang Lebong Bengkulu, Kamis 1 Juni 2023, Cek Info BMKG Kekuatannya
cek info Gempa Hari Ini Kamis 1 Juni 2023, adapun gempa bumi mengguncang wilayah Kabupaten Lebong, Bengkulu
BANJARMASINPOST.CO.ID - Cek info Gempa Hari Ini Kamis 1 Juni 2023. Gempa bumi mengguncang wilayah Kabupaten Lebong Bengkulu. BMKG rilis gempa Lebong terjadi pukul 10.16 WITA.
Adapun Gempabumi Terkini berkekuatan magnitudo 3,2.
Untuk pusat getaran di darat tepatnya 6 km timur laut dengan kedalaman 10 kilometer..
Belum diketahui apakah ada dampak ditimbulkan dari gempa ini.
Baca juga: Gempa Guncang Ambon Hari Ini 1 Juni 2023, BMKG: Berkekuatan M 5,5, Cek Kedalaman Pusat Getaran
Baca juga: Gempa Magnitudo 5,3 Guncang Kepulauan Mentawai Sumbar 31 Mei 2023, BMKG: Tak Berpotensi Tsunami
Berikut data gempa berdasarkan unggahan akun resmi BMKG:
Info gempa Mag:3.2, 01-Jun-2023 09:16:20 WIB.
Lok:3.12LS, 102.23BT (6 km TimurLaut LEBONG-BENGKULU).
Kedlmn:10 Km #BMKG.
Dilansir dari Kompas.com Gempa bumi adalah peristiwa berguncangnya bumi akibat benturan antar lempeng Bumi, aktivitas sesar atau patahan, runtuhan batuan, atau aktivitas vulkanik.
Bencana ini bersifak merusak walaupun terjadi dalam waktu yang singkat.'
Indonesia terletak di ring of fire yang merupakan lokasi gunung berapi aktif yang banyak.
Selain itu, Indonesia juga tempat pertemuan lempeng tektonik.
Oleh karena itu, Indonesai menjadi salah satu negara yang berisiko tinggi mengalami bencana gempa bumi dan tsunami.
Risiko tersebut membuat kita sebagai warga Indonesia harus siap kapan pun bencana ini terjadi.
Cara menyiapkan diri adalah memahami upaya penyelamatan diri saat gempa bumi.
Baca juga: Promo Alfamart 1 Juni 2023, Belanja Hemat Awal Bulan, Campina Beli 2 Gratis 1, Kapal Api Rp 12.500
Baca juga: Promo KFC Hari Ini 1 Juni 2023, 2 Ayam + 2 Nasi + 2 Aqua Rp40 ribuan, O.R Burger + Cola Rp18 Ribuan
gempa bumi
Gempa Hari Ini
Gempabumi Terkini
Kabupaten Lebong
Bengkulu
BMKG
Banjarmasinpost.co.id
gempa Lebong
| Gempa Bumi Baru Saja Guncang Bengkulu, Cek Info BMKG Pusat Getaran dan Kekuatannya |
|
|---|
| Gempa Guncang Bengkulu Hari Ini, Cek Info BMKG Pusat Getaran dan Kekuatan |
|
|---|
| Gempa Guncang Bengkulu Malam Ini, Imbas Magnitudo 3,5 di Darat, Cek Pusat Titik Getaran |
|
|---|
| Gempa Magnitudo 4,0 Guncang Bengkulu Hari Ini 16 Oktober 2023, Cek Titik Pusat Getaran |
|
|---|
| Gempa Guncang Bengkulu Senin 16 Oktober 2023, Imbas Magnitudo 4,1 di Laut, Cek Titik Kedalaman |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banjarmasin/foto/bank/originals/ilustrasi-gempa-bumi-aktivitas-gempa-bumi-gempa-bumi-di-indonesia-gempa-bmkg122.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.