Selebrita
Tak Seatap Lagi, Ari Wibowo Tegaskan Bukan Usir Inge Anugrah
Polemik rumah tangga artis Ari Wibowo dan Inge Anugrah masih berlanjut. Terungkap fakta soal tak tinggal seatap lagi.
"Tempat tinggal yang di apartemen itu sudah habis artinya kontraktor bilang pembangunan sudah mau selesai," bebernya.
Alhasil Ari Wibowo dan Inge Anugrah pun diminta pindah dari apartemen tersebut.
"Kalau bisa sudah pindah lah nggak lagi tinggal ditempat itu," pungkas Ricky Saragih.
Kuasa Hukum Inge Anugrah Benarkan Kliennya Sudah Diminta Keluar dari Apartemen Ari Wibowo
Dalam kesempatan berbeda, kuasa hukum Inge Anugrah , Petrus Bala Pattyona membenarkan bahwa kliennya sudah diminta keluar dari apartemen yang ditinggali bersama Ari Wibowo.
"Bu Inge dalam tanda petik sudah diusir dari apartemen," kata Petrus Bala Pattyona dikutip dari YouTube Intens Investigasi, Kamis (15/6/2023).
"Diminta meninggalkan apartemen," sambungnya.
Inge Anugrah diketahui tak memberikan perlawanan saat diminta meninggalkan apartemen Ari Wibowo.
"Ya habis gimana (tidak melawan)," pungkas Petrus Bala Pattyona.
Baca juga: Tabir Rumah Tangga Arya Saloka Tersibak, Efek Komentar Putri Anne di TikTok Lawan Main Amanda Manopo
Baca juga: Pemicu Lesti Kejora Tak Jadi Komentator DAcademy Asia 6, Bos Indosiar Ungkap Fakta
(Banjarmasinpost.co.id/Tribunnews.com)
| Satu Pemicu Hukuman Nikita Mirzani Bisa Tambah Berat di Sidang Banding, Barbie Sepakat Hotman Paris |
|
|---|
| Tagih Utang Rp250 Juta Raffi Ahmad pada Nagita, Pengacara Kasus Narkoba Dulu Sesalkan Perlakuan Ini |
|
|---|
| Postingan Raisa Usai Hamish Daud Kuak Status dengan Chef Sabrina Alatas Disorot, Sindiran Tersirat |
|
|---|
| Kapok, Amanda Manopo Tegas Tolak Ajakan Kenny Austin yang Satu Ini: Turun-turun Pengkor |
|
|---|
| Sedih Gegara Kondisi Ammar Zoni di Lapas Nusakambangan, Aditya Zoni: Sakit Banget, Itu Pasti |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banjarmasin/foto/bank/originals/Ari-Wibowo-dan-sang-istri-Inge-Anugrah.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.