Liga Inggris

Ten Hag Naksir Jasa Eks Real Madrid, AC Milan Jadi Sasaran Baru Man United Usai Sukses Gembosi Inter

Setelah Inter Milan, Man United kini siap memboyong satu pemain AC Milan yakni mantan pemain Real Madrid Theo Hernandez yang diminati oleh Ten Hag

Editor: Rahmadhani
Twitter Manchester United
Pelatih Manchester United asal Belanda Erik ten Hag 

Pertama, harga pasaran yang Hernandez terhitung tinggi.

Dalam catatan Transfermarkt yang dinukil BolaSport.com, Hernandez punya harga pasaran sebesar 60 juta euro atau setara Rp1 triliun.

Kedua, Hernandez baru saja memperpanjang kontrak dengan AC Milan sampai Juni 2027.

Kertiga, Man United harus bersaing dengan Paris Saint-Germain.

Namun, kalau Man United bisa mengatasi dua kendala di atas, mereka bisa mendapatkan salah satu bek kiri terbaik di Eropa.

Dalam daftar yang dihimpun oleh ESPN, Hernandez menempati urutan kedua sebagai bek terbaik nomor 2 di dunia pada musim 2022-2023.

Ia hanya kalah dari bek kiri kepunyaan Bayern Muenchen, Alphonso Davies.

Berita ini sudah tayang di Bolasport

Sumber: BolaSport.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved