Liga 1 Indonesia
Sedot Uang Raffi Ahmad Rp 2,6 M, Pemain RANS FC Ini Digembleng Ronaldo dan Ferguson di Man United
Evandro Brandao di Liga 1 2023/2024. Dia pemain RANS Nusantara FC. Raffi Ahmad memboyongnya. Dulu digembleng Cristiano Ronaldo di Manchester United.
Seperti yang diketahui, sosok pelatih asal Skotlandia tersebut disebut sebagai pelatih tersukses di Inggris dengan torehan 49 trofi sepanjang karier, 38 diantaranya untuk Manchester United.
"Saya memiliki kesan positif tentang dia. Ini bukan bicara soal apa yang diraihnya, karena semua orang tahu tentang rekam jejaknya," ujar Evandro Brandao.
"Ketika saya tiba di Manchester United, dia langsung mengenali siapa saya."
"Dia sangat tahu semua informasi tentang diri saya, sehingga hal tersebut membuat saya terharu karena tidak menyangka seorang Manajer Tim Utama mengetahui profil dari pemain berusia 16 tahun saat itu."
"Hal ini sudah menunjukkan mengapa dia mendapat banyak kesuksesan di klub dan mengapa dia bisa sangat mendominasi di Inggris," tambahnya dalam memuji Fergie.
(Banjarmasinpost.co.id/Bolasport.com)
| Jadwal Pertandingan Persib Bandung vs Borneo FC Siaran Langsung Indosiar Malam Ini Resmi Ditunda |
|
|---|
| Jadwal Uji Coba Klub Liga 1: Persebaya vs West All Star dan PSS, Persib dan Semen Padang Juga ke LN |
|
|---|
| Persebaya Kecewa, Malut United Diplomatis Usai Dipastikan Batal Main di ASEAN Club Championship 2025 |
|
|---|
| Daftar Lengkap Pemain Asing Liga 1: PSBS dan Persib Berkebalikan, PSIM dan Persijap Masih Ada 2 Slot |
|
|---|
| Keikutsertaan Persebaya dan Malut United di ACC 2025 Belum Pasti, PT LIB dan AFF Sama-sama Ngotot |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.