MotoGP 2023
Jadwal Jam Tayang MotoGP Thailand 2023 Live Trans7 Minggu ini, Bagnaia Diunggulkan
Stasiun TV Trans7 akan mulai menyiarkan langsung (live) mulai sprint race MotoGP Thailand 2023 pada hari Sabtu (28/10) lalu saat race Minggu sore
Menuju balapan di Sirkuit Buriram Thailand, dukungan tampaknya berada di kubu Bagnaia.
Sebab secara head to head, Bagnaia lebih gacor di Sirkuit Buriram bahkan sejak Moto2.
Sementara itu Martin tak memiliki kenangan manis tatkala dirinya beraksi di Sirkuit Buriram.
Hanya saja, jika melihat kiprah kedua pembalap dalam MotoGP 2023, kejutan selalu terjadi.
Bagnaia yang lemah di Mandalika justru berhasil meraih gelar juara edisi kali ini.
Sedangkan untuk Martin yang tak terlihat dalam persaingan gelar sejak awal musim, kini mulai menunjukkan konsistensinya.
Bisa dikatakan, kejutan dari Bagnaia dan Martin dinantikan kala mentas di Sirkuit Buriram.
Berikut jadwal lengkap seri balap MotoGP Thailand 2023:
Jumat, 27 Oktober 2023
Pukul 09.00-09.35 WIB - Free Practice (FP1) Moto3
Pukul 09.50-10.30 WIB - Free Practice (FP1) Moto2
Pukul 10.45-11.30 WIB - Free Practice (FP1) MotoGP
Pukul 13.15-13.50 WIB - Free Practice (FP2) Moto3
Pukul 14.05-14.45 WIB - Free Practice (FP2) Moto2
Pukul 15.00-16.00 WIB - Practice MotoGP
MotoGP 2023
Jadwal MotoGP 2023
MotoGP Thailand 2023
Trans7
Siaran Langsung Trans7
Jorge Martin
Francesco Bagnaia
| Hasil MotoGP Valencia: Jorge Martin Crash Usai Senggolan dengan Marquez, Bagania Juara MotoGP 2023 |
|
|---|
| Link Live Hasil Race MotoGP Valencia 2023 dan Streaming TV Online Trans7, Tayang Jam 21.00 WIB |
|
|---|
| Live Gratis TV Trans7! Link Streaming MotoGP Valencia 2023 Malam ini di TV Online, Bagania vs Martin |
|
|---|
| Hasil MotoGP Valencia 2023: Jorge Martin Kuasai Sprint Race, Kini Hanya Selisih 14 Poin dari Bagnaia |
|
|---|
| Link TV Online Live Streaming MotoGP Valencia 2023 Hari ini, Live Delay Gratis Trans7 |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.