Liga Italia

Bek Buangan Pochettino dari Chelsea Ditampung AS Roma, Solusi Mourinho Selain Dua Eks Juventus

Jose Mourinho berharap solusi atas rapuhnya lini belakang AS Roma. Kini bidik dua mantan Juventus dan pemain buangan Mauricio Pochettino dari Chelsea.

Editor: Murhan
X Trevoh Chalobah
Trevoh Chalobah yang tersingkir dari Chelsea sedang menuju pintu keluar pada bulan Januari dari Stamford Bridge. 

Oleh karenanya, hasil duel kontra Juventus pada akhir tahun nanti akan sangat krusial bagi AS Roma.

Menurut laporan Calciomercato.com, Jose Mourinho mendapat angin segar ihwal pemulihan Paulo Dybala.

Striker asal Argentina itu sedang berupaya mempercepat pemulihan cederanya demi bisa bersua mantan timnya, Juventus.

Seperti diketahui, La Joya-julukan Paulo Dybala mengalami cedera pada fleksor paha kiri dalam pertandingan kontra Fiorentina.

Pemain favorit Jose Mourinho ini pun diprediksi akan menepi selama tiga minggu.

Itu artinya, potensi kembalinya Paulo Dybala di lapangan akan terjadi pada Januari 2024.

Kabar baiknya, striker 30 tahun itu dapat kembali lebih cepat dari perkiraan semula.

Meskipun kans Paulo Dybala turun sebagai starter amatlah kecil, dia akan memiliki beberapa menit bertanding.

Dengan begitu, Jose Mourinho bisa mengandalkan Dybala dari bangku cadangan.

(Banjarmasinpost.co.id/Tribun Madura)

 

Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved