Selebrita

Peluang Masih Ada, Pantas Boy William Tak Panik Dengar Isu Ayu Ting Ting Lamaran

Heboh Ayu Ting Ting diisukan diam-diam lamaran. Boy William tak panik, peluang masih terbuka.

Editor: Achmad Maudhody
YouTube Qiss You TV
Heboh Ayu Ting Ting diisukan diam-diam lamaran. Boy William tak panik, peluang masih terbuka. 

Lets Presave Now on Spotify! #boywilliam #ayutingting #takut #TakutBoyWilliamftAyuTingTing,” bunyi keterangan Boy di postingan itu.

Tampak dari poster unggahannya itu, sepasang wanita dan pria mengenakan pakaian bak baju pengantin, berwarna cokelat dan gaun putih.

Beberapa warganet mencurigai apakah lagu ini berkaitan dengan kabar Ayu diam-diam telah dilamar oleh seorang abdi negara.

"Tuhh yg bilang ayu lamarann..nih Ama boy gak tuh langsung foto merried, ditunggu undangan ko" ujar umul.pangkist.

"judulnya takut, mmg takut apaan... takut nikah apa takut kehilangan nih. krn kalo boy takut nikah bearti harus siap kehilangan ya," ujar Efdyemma.

'"Ya Tuhan ... gambarnya tema2 nikahn nggak tuhh bisa nggak gambarnya dikit romantis koh," kata mbak.asgalery.

"Ini ada apaan sih, tdi nengok ada berita di salah satu akun gosip kalau ayu lamaran, tiba2 lagu ini keluar..tema ny pun kayak orang mau nikah..jdi penasaran," ujar fans yang lain.

Awal mula isu lamaran

Sebagai informasi sebelumnya, Ayu diam-diam dikabarkan telah dilamar oleh seorang abdi negara.

Dugaan itu berhembus usai foto orangtua Ayu, Umi Kalsum dan Abdul Rozak dengan setelan beskap serta busana ala kebaya viral di TikTok.

Beberapa akun fans kemudian mulai memposting sejumlah kode janggal.

Mereka beramai-ramai memberi doa agar pernikahan Ayu dengan pria berprofesi sebagai anggota TNI itu diberi kelancaran.

Salah satu akun fans juga mengisyaratkan jika kabar pertunangan Ayu itu benar adanya.

Bersamaan dengan itu, terkuak wajah diduga calon suami Ayu.

Pasalnya, beberapa orang menyebut calon suami Ayu itu memiliki nama Instagram @derazala. Di akun tersebut tertulis nama Muhammad F.

Ibunda Ayu Ting Ting justru menyebut mereka tengah menghadiri sebuah acara pernikahan.

Sumber: Tribun Sumsel
Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved