Selebrita
Kejanggalan Cara Dinar Candy Beberkan Judul Skripsi Jadi Sorotan, Catatkan IPK 3,25 Saat Sarjana
Kejanggalan Dinar Candy saat beberkan soal judul skripsi jadi sorotan, padahal catatkan IPK 3,25 saat sarjana.
BANJARMASINPOST.CO.ID - Kebahagiaan masih dirasakan Dinar Candy usai berhasil merengkuh gelar sarjana.
Ia berhasil lulus dari program pendidikan S1 jurusan Manajemen Bisnis di salah satu perguruan tinggi di Surabaya, Jawa Timur.
Tak main-main, Dinar Candy menyebut Ia mencatatkan indeks prestasi kumulatif (IPK) sebesar 3,25.
Pantas saja kekasih Ko Apex itu begitu bangga dan semringah kala berposes dengan toga wisudanya.
Namun belakangan, perihal skripsi yang jadi syarat kelulusan milik Dinar Candy menjadi sorotan.
Baca juga: Singgung Soal Uang Rp7 Miliar, Dinar Candy Kini Tunjuk Pengacara Hingga Gandeng Mantan Preman
Baca juga: Terjawab Asal-usul Suara Teriakan di Apartemen Lolly Anak Nikmir, Vadel Badjideh: Namanya Anak Muda
Itu setelah Dinar terekam gelagapan kala ditanya soal judul skripsi yang digarapnya saat kuliah.
Awalnya, Dinar Candy hadir jadi tamu di program Pagi-pagi Ambyar episode Rabu (11/9/2024), Dinar Candy pun menceritakan langkah awalnya memilih melanjutkan pendidikan.
“(Kuliah) Di Surabaya, dari 2020 kan waktu itu kan covid kan nggak ngapa-ngapain terus Dinar mutusin kayak ada promo kan kuliah online.”
“Jadi selama 2 tahun (awal) itu kuliah online, nah 2 tahun (selanjutnya) itu ada yang masih online ada yang tatap muka,” cerita Dinar Candy dikutip Jumat (13/9/2024).
Jarak kampusnya yang cukup jauh ternyata bukan jadi masalah bagi Dinar untuk menyelesaikan kuliahnya.
Dinar mengaku selalu menyempatkan diri untuk datang ke kampus sebisa mungkin.
Ongkos penerbangan Surabaya – Jakarta pun disiasatinya dengan memanfaatkan fasilitas dari pekerjaannya.
“Terbang (naik pesawat) ke sana. Tapi tuh malemnya Dinar nyari show di sana gitu manajer udah connect. Jadi penerbangan itu udah ditanggung sama penyelenggara event gitu,” jelas Dinar Candy.
“(jadwal kuliah) Bisa 3 kali cuma Dinar minta online yang dua kalinya yang 1 kalinya Dinar terbang ke sana.”
Ketekunannya dalam menimba ilmu pun membuahkan hasil yang memuaskan.
| Pemicu Asli Raisa Gugat Cerai Disebut Karena Hamish Daud Selingkuh, Satu Sosok Chef Cantik Disorot |
|
|---|
| Isu Pelit Terjawab, Kalina Bongkar Fakta Deddy Corbuzier yang Kini Digugat Cerai Sabrina Chairunnisa |
|
|---|
| Tak Kaget Onadio Leonardo Ditangkap Terkait Kasus Narkoba, Adipati Dolken Ungkap Fakta Dunia Artis |
|
|---|
| Wajah Ditutup Masker, Sosok Onadio Leonardo Terekam Kamera Usai Diciduk Polisi Imbas Kasus Narkoba |
|
|---|
| Muncul di Ruang Publik, Sabrina Chairunnisa dapat Pengawalan Ketat Usai Umumkan Keputusan Cerai |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.