TAG
BPBD Banjar
-
Tim Reaksi Cepat BPBD Banjar Siaga, Lima Alarm Banjir di Kalsel Sempat Bunyi
Alarm Early Warning System atau sistem peringatan dini di lima sungai di Kalimantan Selatan sempat berbunyi dan menyala pada Kamis (7/12).
Minggu, 10 Desember 2023 -
Tiga Kabupaten di Kalsel Rawan Bencana, Hasil Rakor Jadi Pertimbangan Bupati Tentukan Status
Cuaca ekstrem seperti hujan deras beberapa waktu terakhir patut diwaspadai masyarat dan instansi di Kalimantan Selatan.
Rabu, 29 November 2023 -
Pemerintah Kabupaten Banjar Gelar Rakor sebagai Persiapan untuk Hadapi Ancaman Bencana Batingsor
Rapat koordinasi untuk antisipasi banjir, puting beliung, longsor digelar BPBD Kabupaten Banjar bersama pihak terkait di Aula Barakat Kantor Bupati.
Selasa, 28 November 2023 -
Api Karhutla Nyaris Melumat Pondok di Jingah Habang Ulu Kabupaten Banjar Kalsel
Petugas gabungan padamkan karhutla di di Jalan Irigasi, Desa Jingah Habang Ulu, dekat Kubah Datu Gumbil, Kecamatan Karang Intan, Kabupaten Banjar.
Selasa, 31 Oktober 2023 -
Distribusi Air Bersih ke Daerah Kekeringan di Kabupaten Banjar Masih Terus Berlangsung
Petugas BPBD Kabupaten Banjar angkut air bersih pakai truk tangki untuk dibagikan di Desa Tambangan, Limamar Ulu dan Limamar Ilir, serta lainnya.
Senin, 30 Oktober 2023 -
Api Karhutla di Dekat RSJ Sambang Lihum Kabupaten Banjar Kalsel Diatasi Petugas Gabungan
Saat Senin (30/10/2023), karhutla di kawasan Jalan Gubernur Syarkawi, dekat Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Sambang Lihum, Kecamatan Gambut, Kalsel.
Senin, 30 Oktober 2023 -
Pasar Arba Tatah Pemangkih di Kabupaten Banjar Kalsel Ambruk Disapu Angin
Angin kencang merusak rumah dan bangunan di Pemangkih dan Gambut di Kabupten Banjar, serta Puntik di Kabupaten Batola, Kalsel, Jumat (20/10/2023).
Sabtu, 21 Oktober 2023 -
Sebanyak 178 Rumah di Kabupaten Banjar Rusak Diterpa Angin Kencang, Petugas BPBD Drop Logistik
Data dari BPBD Banjar, Selasa (17/10/2023) hingga pukul 09.00 Wita, total ada 178 rumah yang rumahnya terkena angin kencang pada empat kecamatan.
Selasa, 17 Oktober 2023 -
Petugas Berulang Kali Tangani Karhutla Mendekati Rumah Warga di Gambut Kabupaten Banjar Kalsel
Kejadian karhutla di wilayah Kabupaten Banjar, Kalsel, terjadi di Gambut, Kecamatan Martapura dan Kecamatan Sungai Tabuk, Sabtu (14/10/2023).
Sabtu, 14 Oktober 2023 -
BPBD Banjar Minta Warga dan Petugas Tetap Waspada Bencana Karhutla Meski Sudah Ada Hujan
BPBD Banjar menyebut saat ini masih musim kemarau dan puncaknya sehingga petugas masih terus diminta siaga Karhutla dan kekeringan.
Selasa, 10 Oktober 2023 -
Permintaan Air Bersih Meningkat, Petugas BPBD Banjar Harus Kerja Ekstra
Petugas BPBD Kabupaten Banjar, setiap hari tidak kenal letih melakukan pendistribusian air bersih. Bahkan, kian hari permintaan kian meningkat.
Senin, 9 Oktober 2023 -
Kepala BPBD Banjarbaru Sebut Kabut Asap Karhutla Berkurang di Bandara Syamsudin Noor Kalsel
Kepala BPBD Banjarbaru, Zaini Syahranie Effendi, mengatakan, hasil evaluasi, kabut asap karhutla berkurang, juga di Bandara Syamsudin Noor Kalsel.
Sabtu, 7 Oktober 2023 -
BPBD Banjar Tambah Dana Penanganan Karhutla Rp 1,4 Miliar, Ini Alokasi Penggunaannya
BPBD Banjar menambah anggaran dana penanggulangan karhutla sebesar Rp 1,4 Miliar
Jumat, 6 Oktober 2023 -
Parah, Karhutla di Kabupaten Banjar Sudah Melumat 580 Hektare
Selain di Banjarbaru Karhutla di Kabupaten Banjar juga marak. Selain lahan pertanian yang sudah dipanen kebakatan lahan semak belukar kering.
Minggu, 1 Oktober 2023 -
Api Karhutla Nyaris Menjilat Sekolah dan Kantor Camat di Sungai Tabuk Kabupaten Banjar Kalsel
Bencana karhutla terjadi di belakang SMAN 1 Sungai Tabuk, belakang SMAN Banua di Gambut, Desa Abumbun Jaya, Kelurahan Gambut, Kabupaten Banjar, Kalsel
Sabtu, 30 September 2023 -
Karhutla Kalsel - Petugas Gabungan Keroyok Pemadaman di Pemajatan Gambut Kabupaten Banjar
Petugas gabuangan padamkan api karhutla di Jalan Pemajatan, Kompleks Rumbia Mas 1 RT 07, Kecamatan Gambut, Kabupaten Banjar, Kalsel, Rabu (27/9/2023).
Rabu, 27 September 2023 -
Karhutla Kalsel - Rumah Pekerja PTPN Terbakar di Danau Salak Kabupaten Banjar
Bencana karhutla di Jalan Mataraman-Ulin, Desa Danau Salak RT 05, Astambul, Kabupaten Banjar, Provinsi Kalimantan Selatan, Selasa (26/9/2023).
Selasa, 26 September 2023 -
Rumah Ikut Terbakar Akibat Api Karhutla di Jalan Mataraman-Sungai Ulin Kabupaten Banjar Kalsel
Api karhutla menjalar ke rumah di kawasan jalan Mataraman-Sungai Ulin, di depan Makam Syekh Abdul Qadir, Kabupataen Banjar, Kalsel.
Selasa, 26 September 2023 -
Warga Paku Alam Kabupaten Banjar Bersyukur Dapat Bantuan BNPB yang Disalurkan Syaifullah Tamliha
Sebanyak 350 paket sembako dari BNPB diberikan kepada warga Desa Paku Alam, Kabupaten Banjar, yang terdampak karhutla.
Senin, 25 September 2023 -
Karhutla Kalsel - Pejabat Pemerintah Kabupaten Banjar Khawatir Petani Bakar Lahan Setelah Panen
Kabid Pengendalian dan Penanggulangan Bencana Pertanian Dinas Pertanian Kabupaten Banjar, Imelda Rosanty, imbau petani setelah panen tidak bakar lahan
Sabtu, 16 September 2023