TAG
Penembakan 4 Laskar FPI Pelanggaran HAM
-
Komnas HAM sebut mobil anggota laskar Front Pembela Islam ( FPI) sempat menunggu mobil yang dikendarai polisi hingga terjadi insiden penembakan
Sabtu, 9 Januari 2021
-
Komnas HAM mengungkapkan sejumlah temuan di KM 50, yakni mulai adanya kekerasan, pembersihan darah hingga diambilnya kamera CCTV di lokasi.
Jumat, 8 Januari 2021
-
Kepala Divisi Humas Polri Irjen pol Argo Yuwono menjelaskan pihaknya masih menunggu surat dan rekomendasi hasil penyelidikan Komnas HAM.
Jumat, 8 Januari 2021
-
Adanya pelanggaran HAM ini, Komnas HAM merekomendasikan supaya kasus penembakan 4 laskar FPI diselesaikan melalui mekanisme pengadilan pidana.
Jumat, 8 Januari 2021
-
Komnas HAM umumkan hasil penyelidikan penembakan 6 laskar FPI. Penembakan 4 laskar FPI di antaranya disebut sebagai pelanggaran HAM.
Jumat, 8 Januari 2021