TOPIK
Berita HSS
-
Hadirkan Ustadz Dasad Latif dan Guru Udin Samarinda, Ribuan Warga Hadiri Tabligh Akbar di HSS
Masyarakat dari berbagai penjuru di Kabupaten Hulu Sungai Selatan dan sekitarnya memadati area Lapangan Lambung Mangkurat Kandangan
-
Update Pohon Tumbang Tutupi Jalan Raya Mawangi HSS, Warga Gerak Cepat Lakukan Pembersihan
Begini keadaan di jalan raya, pasca pohon tumbang terjadi di Desa Mawangi, Kecamatan Padang Batung, Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS)
-
Hadirkan Film Lokal dan Challenge Open Casting, Begini Serunya Ruang Kreatif Ekraf Film HSS Expo
Stan Ekraf subsektor film, animasi turut hadir di HSS Expo UMKM 2025. Apalagi stan ini menayangkan Film Lokal dan Challenge Open Casting
-
Akhir 31 Desember, Komisi III DPRD HSS Ingatkan Seluruh Proyek Pembangunan Harus Terserap
Peninjauan sebagai pengawasan lapangan sehingga berbagai proyeksi yang berjalan sesuai dengan tahapan perencanaan tepat waktu
-
Hingga November 2025, UPTD PPA HSS Catat 105 Kasus Melibatkan Perempuan dan Anak
Angka tersebut tercatat di UPTD Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) DPPKBPPPA HSS.
-
HSS UMKM Expo 2025 Sediakan Produk Lokal dan Kreativitas Pelaku Usaha, Stan Gratis Sepanjang Jalan
Berbagai stan yang berjejer di sepanjang Jalan A Yani tersebut disediakan gratis Pemkab HSS melalui Dinas Perdagangan (Disdag) HSS
-
Sopir Terjepit Saat Truk Tabrakan di Sungai Raya HSS, Evakuasi Berlangsung Dramatis
Sopir truk terjepit saat dua truk saling bertabrakan di Jalan Teluk Pinang, Desa Karasikan, Kecamatan Sungai Raya, HSS
-
Teriakan Histeris Ini Muncul Saat Kebakaran Landa Rumah di Jalan Panglima Batur Kandangan HSS
Kebakaran menggegerkan warga Kota Kandangan, Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS), Kalimantan Selatan (Kalsel)
-
HSS Perkuat Program Layak Anak, Libatkan Masyarakat dan Media untuk Penuhi Hak dan Perlindungan Anak
pemenuhan hak-hak anak sangat penting. Selain itu, pihaknya ingin meminimalisir kasus-kasus yang melibatkan anak.
-
Kebakaran di Kandangan Kota HSS Hanguskan 1 Rumah, Api Diduga dari Colokan Listrik
Kebakaran menggegerkan warga Kota Kandangan, Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS), Kalimantan Selatan (Kalsel)
-
Suasana Berbeda Saat Syukuran Puncak Harjad Ke-75 Kabupaten HSS, Lebih Lima Makanan Diambil
Warga Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) berbondong-bondong memadati kawasan stand syukuran Puncak Peringatan Hari Jadi Ke-
-
Sajikan Berbagai Hidangan Gratis, Stand Syukuran Puncak Harjad Ke-75 Kabupaten HSS Diserbu Warga
warga dari kalangan anak-anak hingga dewasa ingin menikmati hidangan berbagi menu yang disediakan.
-
Pukau Masyarakat, Proses Pembuatan Dodol Kandangan Disulap Jadi Tarian Kolosal di Harjad Ke-75 HSS
Setiap gerak dan properti yang digunakan telah menggambarkan, bagaimana sebuah proses pembuatan Dodol Kandangan
-
Puncak Hari Jadi Ke-75 Kabupaten HSS Dipadati Masyarakat, Ruas Jalan di Kandangan Ini Dialihkan
Saat ini jalan A Yani tepatnya Lapangan Lambung Mangkurat Kandangan ditutup. Ini karena ada acara Hari Jadi Ke-75 Kabupaten Hulu Sungai Selatan
-
Satu Benda yang Bikin Rumah Warga Malinau Loksado HSS Kalsel Tahan dari Hantaman Longsor
- Satu benda yang bikin rumah warga Malinau Loksado HSS, Provinsi Kalsel tahan dari hantaman longsor akhirnya terungkap.
-
Cuaca Ekstrim di HSS, Mengakibatkan Tanah Longsor serta Merusak Kebun dan Sawah Warga
Berdasarkan laporan Pusdalops-PB BPBD HSS longsor mengenai rumah Muhammad Noor, tetapi tidak mengakibatkan kerusakan,
-
Wakili HSS di Tingkat Kalsel, Poskamling Pulantan dan Kanic HSS Sabet Juara I dan II
Poskamling Kabupaten HSS juara I dan II lomba poskamling Tingkat Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel)
-
Gladi Bersih Puncak Harjad Ke-75 Kabupaten HSS, Pastikan Berjalan Lancar dan Berkesan
Bupati HSS Syafrudin Noor, bersama Ketua TP PKK Mustaidah Syafrudin Noor, dan Sekda Muhammad Noor memantau secara langsung gladi bersih
-
Kejari HSS Musnahkan Barang Bukti Narkoba hingga Kasus Lainnya, Senjata Tajam Langsung Dipotong
Kejari HSS memusnahkan barang bukti dari kasus ang telah berkekuatan hukum tetap atau inkrah, ada narkoba hingga senjata tajam
-
Bagarawi Sasirangan HSS Sukses Digelar, Munculkan Desain Ikonik dan Identitas Lokal
Perlombaan Bagarawi Sasirangan yang dilaksanakan Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kabupaten Hulu Sungai Selatan sukses besar
-
Geger Perempuan Ditemukan Meninggal di Patigan Amawang HSS, Terikat di Kayu Atap Rumah
Seorang wanita ditemukan gantung diri di seutas tali terjadi di Patigan, Desa Amawang Kiri, Kecamatan Kandangan, Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS)
-
Resmi Jadi Perda, DPRD HSS dan Eksekutif Tuntaskan Aturan Penanaman Modal dan Perlindungan Lahan
DPRD HSS Kembali mengesahkan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) menjadi Peraturan Daerah (Perda) yang digodok bersama eksekutif.
-
Capai IPK Sempurna, Mahasiswi S2 Uniska MAB Terima Bantuan dari Pemkab HSS
Mahasiswi S2 UNISKA MAB ini mendapatkan bantuan dari Pemkab HSS melakukan program yang ditetapkan sangat mendukung terhadap pendidikan
-
Awal Mula Pohon Besar Tumbang Hingga Kena Dapur Warga di Desa Karang Jawa Padang Batung HSS
Awal mula sebuah pohon besar mendadak tumbang hingga dapur warga Desa Karang Jawa Padang Batung HSS, Senin (24/11/2025)
-
Sah, APBD HSS 2026 Disetujui 1,9 Triliun, Fokus Pembangunan Daerah
Di Tahun Anggaran 2026, APBD HSS disetujui sebesar, Rp 1,9 Triliun. Angka ini menurun dari APBD HSS 2025 lalu yang mencapai Rp 2,1 Triliun
-
Terdampak Cuaca Ekstrem, Pohon Karet di HSS Tumbang Timpa Dapur Warga, Akhmad Kaget Dikira Monyet
Cuaca ekstrem membuat sebatang pohon karet di Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) tumbang dan menimpa rumah Akhmad Syaifin Nuha.
-
Usai Proses Seleksi JPT Pratama, Empat Kepala OPD Dilantik Bupati HSS
Setelah pelantikan tersebut, masih menyisakan satu OPD untuk mengisi jabatan Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil).
-
Ini Kondisi Terakhir Terminal Kota Kandangan HSS yang Akan Dilakukan Penataan Bertahap
Ini kondisi Terminal Kota Kandangan di Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) yang akan dilakukan penatanan bertahap.
-
Liga Dangdut Meriahkan Rangkaian Harjad Ke-75 HSS, Puluhan Peserta Unjuk Kebolehan
Pada Hari Jadi Ke-75 Kabupaten HSS ada ajangLiga Dangdut HSS, kali ini puluhan peserta tampil unjuk gigi perlihatkan kemampuan
-
Terminal Kandangan HSS Dilakukan Penataan Bertahap, Menyongsong Taxi Terintegrasi Sebanua Anam
Dishub HSS akan melakukan penataan terhadap Terminal Kota Kandangan di Kabupaten Hulu Sungai Selatan