TOPIK
Sambur Naga Ala Pemuda Loksado
-
Kreativitas pemuda dan pemudi dari Loksado tidak hanya melakukan atraksi Sambur Naga, namun juga ada tarian Arak Igal Bajang.
-
Atraksi sambur naga atau aksi menyemburkan api dari mulut akan terus dikreasikan menjadi aksi yang lebih menarik.
-
Aksi melakukan sambur naga atau mengeluarkan api dari mulut tidak hanya dilakukan oleh kaum pria. Namun juga kaum perempuan dari Dayak Loksado.
-
Anggota Sanggar Seni dan Budaya Pusaka Meratus yang berjumlah 13 orang ini mayoritas bisa melakukan aksi sambur naga.
-
Atraksi sambur naga yang dilakukan oleh anggota Sanggar Seni dan Budaya Pusaka Meratus ini hanya bermodalkan keberanian, minyak tanah dan obor.