Dahaga

Puisi-puisi Karya Viddy Ad Daery

Viddy Ad Daery adalah budayawan, penyair, cerpenis, novelis, wartawan pengembara , kolumnis, dan produser film. Berdomisli di Suraba

Editor: Elpianur Achmad
kompas.com
Viddy AD Daery 

Kacaulah beta punya mandi di kuala
Pantai telah masak,masak sebiji di atas peti
Angin telah masak
Layar telah gemetar
Amboi nyong cengkeh tukar pala
Ditukar pula ketumbar
Ditimbang di pasar
Dihantar perahu kora-kora lima

Jika Afrizal ke pulau minta semangka
Berilah saguir sampai pening torang punya kepala
Tapi jika puisi-puisinya minta ditukar pala
Eee nona mungare,
Sagu-sagu pun dibilang bambu gila
Gilaaaaaa…..!!!

* Viddy Ad Daery , lahir di Lamongan Desember 1961 adalah budayawan, penyair, cerpenis, novelis, wartawan pengembara , kolumnis, dan produser film. Berdomisli di Surabaya

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved