Seputar Kalteng
Giliran 6 SDN di Kualakapuas yang Dinilai Tim Kebersihan Lingkungan
Setelah melakukan penilaian kebersihan terhadap lingkungan di rumah dan permukiman penduduk, kini tim penilai melakukan hal yang sama terhadap kebers
Penulis: Jumadi | Editor: Ernawati
banjarmasinpost.co.id/jumadi
Tim penilai kebersihan pada saat berada di SDN 2 Selat Tengah, Kabupaten Kapuas.
BANJARMASINPOST.CO.ID, KUALAKAPUAS - Setelah melakukan penilaian kebersihan terhadap lingkungan di rumah dan permukiman penduduk, kini tim penilai melakukan hal yang sama terhadap kebersihan lingkungan tingkat sekolah.
Tercatat enam sekolah dasar (SD) di Kecamatan Selat Kota Kualakapuas Kalteng, Selasa (15/11/2016) siang, didatangi tim penilai.
Tim yang terdiri dari Dinas Pekerjaan Umum, Kesehatan, Dinas Pendidikan, BLH serta PWI Cabang Kapuas.
Ketua Tim Penilai dari Dinas PU Bidang Perencanaan Teknis, Henitersawati.
Kriteria penilaian antara lain kebersihan lingkungan sekolah bersih dari sampah, serta WC.
Tim berjumlah 12 orang dan setiap kali penilaian dilakukan pengecekan dari halaman sekolah hingga ke belakang. (*)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banjarmasin/foto/bank/originals/tim-penilai-kebersihan-datangi-sdn-di-kapuas_20161115_151420.jpg)