Berita Banjarmasin

Nominal Tunjangan Guru SLTA Ternyata Belum Ditentukan Pemprov Kalsel

Hingga saat ini, nominal tunjangan untuk guru guru SLTA belum diberikan kejelasan Pemprov Kalsel.

Penulis: Nurholis Huda | Editor: Murhan
zoom-inlihat foto Nominal Tunjangan Guru SLTA Ternyata Belum Ditentukan Pemprov Kalsel
banjarmasinpost.co.id/nurcholis huda
Aminuddin Latief, Kepala Badan Keuangan Daerah Kalsel

BANJARMASINPOST.CO.ID, BANJARMASIN - Hingga saat ini, nominal tunjangan untuk guru guru SLTA belum diberikan kejelasan Pemprov Kalsel.

Kepala Badan Keuangan Daerah Provinsi Kalsel, M Aminuddin Latif, Jumat (6/1/2017) mengatakan, pihaknya akan mencari jalan tengah untuk besaran tunjangan guru. Sebab sampai saat ini belum ada keputusan soal nominal.

"Uang sudah ada, akan tetapi besarannya masih akan dibahas dalam waktu dekat bersama dinas pendidikan dan BKD.  Kami akan tentukan dalam waktu dekat ini lah, " kata dia. Sikap ini harus diambil segera sebab, SLTA kini kewenangannya berada di pemprov Kalsel.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved