Berita Regional
Cuma Lihat Sampah Saja, Pria Perancis Ini Bisa Mendaki 21 Gunung Api di Indonesia, Kok Bisa!
Hal itu pula yang dirasakan Rémi Colbalchini (29), pendaki gunung asal Perancis. Ia memang lega. karena target mendaki 20 gunung berapi di Indonesia
Editor:
Didik Triomarsidi
Istimewa
Rémi Colbalchini (29), pendaki gunung asal Perancis, yang mendaki 21 gunung api di Indonesia dalam sebulan.
”Anda tahu bagaimana saya tidak tersesat saat menemukan percabangan jalan? Saya lihat jejak sampahnya. Kalau jalan itu bersih dari sampah, bisa dipastikan saya salah jalan,” ucap pria yang tidak terlalu fasih berbahasa Indonesia itu.
Pengalaman itu, menurut Rémi, merupakan ironi di alam terbuka yang indah. Di perjalanan, ia pun masih melihat sejumlah pendaki yang membuang sampah sembarangan di perjalanan.
Mendaki gunung berapi ini juga membawa Rémi bertemu dengan orang-orang baik.
”Ada juga pendaki yang menawari saya kopi. Tapi, karena saya memburu waktu, saya tidak bisa menerima tawaran itu,” ujarnya.
Barita ini dipublikasikan kontan.co.id dengan judul "Mendaki 21 Gunung dalam Sebulan dan Berpatokan Sampah"
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banjarmasin/foto/bank/originals/rmi-colbalchini-29-pendaki-gunung-asal-perancis_20170605_152127.jpg)