Piala Asia U 19
Indonesia 5 Vs 0 Brunei, Catatan Angka Mengagumkan Egy Maulana Cs
Umpan Egy mampu ditanduk Asnawi sebelum akhirnya diubah arahnya oleh salah satu pemain Brunei.
Editor:
Murhan
Gol ini sekaligus memateraikan kemenangan timnas U-19 dengan skor 5-0.
Egy Maulana Vikri dkk berhasil tampil dominan menghadapi timnas U-19 Brunei.
Baca: Jadwal Siaran Langsung Liga Champion Malam Ini, Misi Lionel Messi Kejar Rekor 100 Gol
Timnas U-19 Indonesia menguasai penguasaan bola sejak menit awal pertandingan.
Dilansir dari Labbola, skuat Garuda Nusantara berhasil mencatakan statistik gemilang pada pertandingan ini.
Timnas U-19 Indonesia mencatat presentase penguasaan bola yang sangat tinggi.
Tercatat, penguasaan bola timnas U-19 Indoensia tidak pernah turun sampai pada angka 78 persen.
