Nyaris Semua Anjlok, Ini Daftar 10 Pemain Liga 1 dengan Lonjakan Nilai Pasar Tertinggi
Tapi, kedua pemain tersebut nyatanya juga bukan pemain klub Liga 1 2018 dengan lonjakan nilai pasar tertinggi
Editor:
Halmien
YAN DAULAKA/BOLASPORT.COM
Duo pemain Bali United, Stefano Lilipaly (kiri) dan Nick van der Velden, merayakan gol yang dicetak Lilipaly ke gawang PSMS Medan dalam duel Liga 1 2018 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Sabtu (24/3/2018)
6. Stefano Lilipaly
Klub: Bali United
Nilai pasar lama: 180 ribu pound
Nilai pasar baru: 360 ribu pound
Kenaikan: 100 persen
7. Kunihiro Yamashita
Klub: Perseru Serui
Nilai pasar lama: 90 ribu pound
Nilai pasar baru: 158 ribu pound
Kenaikan: 75 persen
8. Nuriddin Davronov
Klub: Madura United
Nilai pasar lama: 135 ribu pound
Nilai pasar baru: 180 ribu pound
Kenaikan: 33,3 persen
9. Douglas Packer
Klub: Barito Putera
Nilai pasar lama: 68 ribu pound
Nilai pasar baru: 90 ribu pound
Kenaikan: 33,3 persen
10. Irfan Bachdim
Klub: Bali United
Nilai pasar lama: 90 ribu pound
Nilai pasar baru: 113 ribu pound
Kenaikan: 25 persen
Artikel ini telah tayang di BolaSport.com
