Asian Games 2018

Statistik & Prediksi Skor Timnas U-23 Indonesia vs Laos di Asian Games 2018 Live SCTV

Prediksi Pertandingan Timnas U-23 Indonesia vs Laos pada Grup A Asian Games 2018 di Stadion Patriot Chandrabhaga

Editor: Murhan
pssi
timnas U-23 Indonesia 

“Jadi sekarang skuat kami komplet dan tidak ada yang cedera, semua siap bermain besok,” kata Mike Wong.

timnasindonesiamedia
instagram.com/timnasindonesiamedia

Melihat Head to Head ketika bertemu Laos, dikutip dari 11vs11.com Indonesia selalu menang jika bertemu Laos.

Tercatat Indonesia telah menang dari 8x laga dan 1x hasil seri.

26 Nov 1969 Indonesia v Laos W 3-0 Kings Cup

07 Jun 1972 Indonesia v Laos W 5-1 Jakarta Trophy

02 Sep 1996 Laos v Indonesia W 1-5 AFF Championship

05 Oct 1997 Laos v Indonesia W 2-5 South East Asian Games

09 Dec 2004 Indonesia v Laos W 6-0 AFF Championship

17 Jan 2007 Indonesia v Laos W 3-1 AFF Championship

04 Dec 2010 Indonesia v Laos W 6-0 AFF Championship

25 Nov 2012 Indonesia v Laos D 2-2 AFF Championship

28 Nov 2014 Indonesia v Laos W 5-1 AFF Championship

timnasindonesiamedia
instagram.com/timnasindonesiamedia

Melihat hasil tersebut, bukan tidak mungkin Indonesia akan memenangi laga melawan Laos esok.

Terlebih lagi, Laos belum pernah sekalipun menang di grup A Asian Games.

Banjarmasinpost.co.id memprediksi Indonesia akan unggul lawan Laos dengan skor 2-0.

Baca: Link Live Streaming SCTV Timnas U-23 Indonesia vs Laos Asian Games Malam Ini Jam 18.30 WIB

Sumber: Surya Malang
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved