Bpost Cetak

Saldo Wati Tinggal Rp 0, Nasabah Serbu Kantor Bank Mandiri

Jika biasanya sepi karena hari libur, Sabtu (20/7), Kantor Bank Mandiri Cabang Banjarmasin Jalan Pangeran Samudera dipenuhi nasabah.

Editor: Hari Widodo
BPost Cetak
Banjarmasinpost Edisi Minggu (21/7/2019) 

Ternyata tak hanya saldo berkurang, ada pula nasabah yang saldonya bertambah. Risman warga Banjarbaru Utara mengaku saldonya bertambah Rp 2 juta. Itu diketahuinya saat mendengar ada masalah di Bank Mandiri.

“Tapi sekitar dua jam kemudian, saldo saya kembali seperti semula,” ujar pekerja media ini.

Perwakilan Bank Mandiri Banjarmasin, yang dikonfirmasi, menyatakan belum dapat memberikan keterangan. Pria yang tak mau menyebutkan namanya itu hanya mengatakan kejadian ini akibat perbaikan sistem. Pelayanan di Kantor Bank Mandiri Banjarmasin, kemarin, difokuskan untuk melayani nasabah yang melapor mengenai ketidaksesuaian saldo.

“Nanti hari ini juga direncanakan ada konferensi pers di Mandiri pusat soal ini,” ujarnya.(acm/naa/tribunnetwork/tribunjateng/zal/idy)

Artikel ini lebih lengkap bisa dibaca di Banjarmasinpost Edisi Minggu (21/7/2019)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

Akhir Bahagia

 
© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved