Belajar dari Rumah
Soal & Jawaban SD Kelas 1 2 3 Selasa 9 Juni 2020 Belajar dari Rumah TVRI Mengenal Bangun Ruang
Berikut kami sajikan Soal dan Jawaban untuk SD Kelas 1, 2, 3 Belajar dari Rumah TVRI Selasa 9 Juni 2020 yang akan membahas Mengenal Bangun Ruang.
Penulis: Amirul Yusuf | Editor: Rahmadhani
BANJARMASINPOST.CO.ID - Berikut Soal dan Jawaban untuk SD Kelas 1 2 3 Materi Belajar dari Rumah TVRI Mengenal Bangun Ruang pada 9 Juni 2020.
Siaran langsung dan Live Streaming TVRI program Belajar dari Rumah untuk SD Kelas 1-3 berlangsung mulai pukul 08.30 WIB.
Materi Belajar dari Rumah TVRI 9 Juni 2020 untuk SD kelas 1 2 3 akan membahas Mengenal Bangun Ruang.
Berikut Soal dan Jawaban SD Kelas 1,2 dan 3 Belajar dari Rumah TVRI Selasa 9 Juni 2020 yang bisa dijadikan orangtua sebagai panduan :
1. Tuliskan masing-masing 2 benda di rumahmu yang memiliki bentuk tabung, kerucut, balok, kubus, prisma, dan bola!
Jawab:
Tabung: gelas, kaleng susu, toples
Kerucut: topi ulang tahun, tumpenng, topi petani, kukusan
Balok: tahu, akuarium, bak kamar mandi, batu bata
Kubus: dadu, kotak makan
Prisma: tenda (prisma segitiga), lemari (prisma segi empat)
Bola: bola voli, kelereng
• Soal & Jawaban SD Kelas 1 2 3 Selasa 9 Juni 2020 Belajar dari Rumah TVRI Mengenal Bangun Ruang
• Kunci Jawaban Soal Belajar dari Rumah TVRI Selasa 9 Juni SD Kelas 4 5 6 Materi X-Sains
2. Gambarkan 3 bola dengan ukuran yang berbeda, lalu urutkan dari yang paling kecil!
Jawab :
3. Jelaskan sifat-sifat kubus!