Selebrita
Daftar YouTubers Artis Berpenghasilan Tertinggi, Baim Paula Juara dengan Pendapatan Segini
Suami Paula Verhoeven, Baim Paula, dinobatkan sebagai Youtuber berpenghasilan tertinggi. Ayah Kiano raih pendapatan segini
Kemudian Baim kembali mengunjungi rumah yang menjadi referensi kediaman barunya.
Kali ini, rumah tersebut berlokasi di daerah Pondok Indah, Jakarta Selatan.
Rumah tersebut merupakan tujuan pertama Baim dalam pencarian rumah baru hari itu.
Saat melihat-lihat, Baim bertanya mengenai luas tanah dari rumah yang ia kunjungi.
Sang penyalur penjualan rumah menyebutkan, luas tanah rumah itu adalah 587 meter persegi.
Baim sempat kaget karena ternyata ukuran luas tanah tersebut di luar ekpektasinya dalam melakukan pencarian.
Ia merasa ukuran tanah untuk rumah barunya itu masih terlalu kecil.
Namun untuk luas bangunan disebutkan memiliki ukuran sebesar 950 meter persegi.
Baim pun menuturkan sengaja untuk mencari rumah dengan luas tanah yang besar.
"Saya nyarinya gede, kurang gede ini," jelas Baim.
Untuk referensi rumah yang kali ini didatangi, Baim merasa tidak begitu suka.
Pasalnya ia mengaku kurang suka dengan desain di bagian dalam rumah.
Meskipun ia mengakui sangat menyukai tampilan depan dari rumah tersebut.
"Nggak suka tapi saya, nggak suka desainnya," tutur Baim.
"Tampak depan aja saya suka ini," lanjutnya.
Setelah itu Baim lanjutkan perjalanannya menuju ke referensi rumah yang lain. (Tribunnews.com/Febia Rosada/Kontan/Barly Halie)
• Wajah Syahrini Saat Foto Bareng Jadi Sorotan, Istri Reino Barack Sendirian Tak Pakai Masker
• Ardi Ungkap Sikap Aburizal Bakrie Di Foto Ini, Ada Rasa Membekas Di Hati Suami Nia Ramadhani
Editor: Anjar Wulandari
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul 10 Youtubers Artis Berpenghasilan Tertinggi, Baim Paula Juara dan Segini Estimasi Pendapatannya, dan Paula Ingin Pindah, Baim Wong Sibuk Cari Rumah Baru: Saya Nyarinya Gede
