Liga Champions

Jadwal Liga Champion Live SCTV : Pekan 1 Ada PSG vs MU, Ini Lawan-lawan Madrid, Juve, Liverpool dll

Disiarkan langsung SCTV nantinya, Matchday 1 Liga Champions 2020/2021 dipanaskan laga PSG vs Manchester United dan Bayern Muenchen vs Atletico Madrid.

Editor: Rahmadhani
AFP/ ANADOLU AGENCY/ HAND/ UEFA/ LAURENCE GRIFFITHS
Neymar meluapkan kesedihan setelah gagal meraih trofi Liga Champions musim ini bersama PSG yang dikalahkan Bayern Muenchen pada laga final, 23 Agustus 2020. 

BANJARMASINPOST.CO.ID - Jadwal Liga Champions 2020/2021 pekan pertama atau Matchday 1 akan berlangsung mulai Rabu 21 Oktober 2020.

Bisa ditonton lewat siaran TV SCTV dan Live Streaming TV Online Vidio.com, Matchday 1 Liga Champions 2020/2021 dipanaskan laga PSG vs Manchester United dan Bayern Muenchen vs Atletico Madrid.

Rangkaian pekan 1 Liga Champions dimulai dengan pertandingan di Grup E-H.

Selanjutnya menyusul laga perdana yang melibatkan peserta Grup A-D.

LINK Nonton Live Streaming Liga Inggris Chelsea vs Crystal Palace di TV Online Mola Mulai 18.30 WIB

Link Live Streaming RCTI Udinese vs AS Roma di TV Online Beinsports Liga Italia, Misi Serigala Roma

Prediksi Atletico Madrid vs Villareal Jelang Live Streaming Beinsports 1 Liga Spanyol, Suarez Main

Sementara di grup A, sang juara bertahan Bayern Munchen akan menghadapi Atlético Madrid.

Juara Serie A Juventus bakal menghadapi Dynamo Kiev, wakil Ukraina.

Jadwal lengkap matchday atau pekan pertama 1 Liga Champions 2020/2021 :

20 Oktober
Grup E
Chelsea vs Sevilla
Rennes vs Krasnodar

Grup F
Zenit vs Clube Bruge
Lazio vs Dortmund

Ilustrasi - Duel Bayern Munchen vs Sevilla akan berlangsung di Puskas Arena, Hungaria. Foto: Selebrasi trofi Bayern Munchen usai juarai Liga Champions
Ilustrasi - Duel Bayern Munchen vs Sevilla akan berlangsung di Puskas Arena, Hungaria. Foto: Selebrasi trofi Bayern Munchen usai juarai Liga Champions (AFP)

Grup G
Dynamo Kyiv vs Juventus
Barcelona vs Ferencvaros

Grup H
PSG vs Man United
RB Leipzig vs Istanbul Basaksehir

21 Oktober
Grup A
RB Salzburg vs Lokomotiv Moskow
Bayern Muenchen vs Atletico Madrid

Grup B
Real Madrid vs Shakhtar Donetsk
Inter Milan vs Gladbach

Grup C
Man City vs Porto
Olympiacos vs Marseille

Grup D
Ajax vs Liverpool
Midtjylland vs Atalanta

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved