Kunci Jawaban Soal Kelas 9 SMP

KUNCI Jawaban Kelas 9 SMP Sederajat Mata Pelajaran Fisika, Menentukan Besar Hantaran Listrik

Dalam latihan soal dan kunci jawaban soal kelas 9 SMP ini peserta didik akan diajak untuk mengetahui bagaimana cara menentukan besar hantaran listrik

Penulis: Mariana | Editor: Anjar Wulandari
PT PLN (Persero) UPT KSKT
Ilustrasi. KUNCI Jawaban Kelas 9 SMP Sederajat Mata Pelajaran Fisika, Menentukan Besar Hantaran Listrik 

6. Nikrom

Hambatan Jenis pada Suhu 20 °C(Ωm): 100 x 10-'8

7. Platina

Hambatan Jenis pada Suhu 20 °C(Ωm): 10,6 x 10-'8

8. Perak

Hambatan Jenis pada Suhu 20 °C(Ωm): 1,59 x 10-8

9. Tungsten

Hambatan Jenis pada Suhu 20 °C(Ωm): 5,65 x 10-8

Semikonduktor

1. Karbon (grafit)

Hambatan Jenis pada Suhu 20 °C(Ωm): 3,5 x 10-5

2. Germanium (murni)

Hambatan Jenis pada Suhu 20 °C(Ωm): 5 x 10-4

3. Silikon (murni)

Hambatan Jenis pada Suhu 20 °C(Ωm): 6,4 x 10'2

Isolator

1. Kaca

Hambatan Jenis pada Suhu 20 °C(Ωm): 10'10-10'14

2. Kuarsa

Hambatan Jenis pada Suhu 20 °C(Ωm): 7,5 x 10'17

3. Karet

Hambatan Jenis pada Suhu 20 °C(Ωm): 10'8 – 10'13

4. Poserlin

Hambatan Jenis pada Suhu 20 °C(Ωm): 10'12 – 10'14

5. Ebonit

Hambatan Jenis pada Suhu 20 °C(Ωm): 10'13 – 10'16

Besar hambatan suatu kawat penghantar sebanding dengan panjang kawat penghantar.

Artinya makin panjang penghantar, makin besar hambatannya, Besar hambatan bergantung pada jenis bahan kawat (sebanding dengan hambatan jenis kawat), dan berbanding terbalik dengan luas penampang kawat, artinya makin kecil luas penampang, makin besar hambatannya.

Besar hambatan setiap jenis kawat yang panjangnya satu satuan panjang per satuan luas penampang disebut hambatan jenis.

Besar hambatan jenis berbeda-beda untuk setiap jenis kawat. Besar hambatan listrik suatu kawat dipengaruhi oleh hambatan jenis kawat, panjang kawat, dan luas penampang kawat.

PLN berupaya memastikan keandalan pasokan listrik
PLN berupaya memastikan keandalan pasokan listrik (PT PLN (Persero) UIP Kalbagteng)

Berdasarkan pengamatan hambatan jenis, maka besar hambatan kawat (R) yang panjangnya (L) dan luas penampangnya (A) adalah:

R = ρ . L/A

Keterangan:

R = hambatan kawat (Ω)

ρ = hambatan jenis kawat (Ωm)

L = panjang kawat (m)

A = luas penampang kawat (m²)

Soal 1

Berapakah hambatan seutas kawat aluminium (hambatan jenis 2,65 × 10-8 Ωm) yang memiliki panjang 40 m dan diameter 4,2 mm?

Diketahui:

ρ = 2,65 × 10-8 Ω .m

L = 40 m

d = 4,2 mm → r = 2,1 mm = 2,1 × 10-3 m

Ditanya: R = ... ?

Jawab :

Baca juga: Kunci Jawaban Kelas 6 SD Tema 9, Halaman 75 - 79 Buku Tematik Terdapat 3 Subtema

Baca juga: Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 5 SD, Halaman 22 - 24 Subtema 1 Hubungan Timbal Balik Manusia

Cari terlebih dahulu luas penampang (A) penghantar tersebut dengan menggunakan rumus luas lingkaran, yakni:

L = πr²

L = 22/7 x 2,1 × 10-3 m²

L = 13,86 x 10-6 m²

L = 1,4 x 10-6 m²

Jadi A = 1,4 x 10-6 m²

Sehingga besarnya hambatan dari penghantar tersebut dapat dicari dengan menggunkan rumus:

R = ρ . L/A

R = 2,65 × 10-8. 40 m/1,4 x 10-6 m²

R = 7,6 x 10-2 Ω

(Banjarmasinpost.co.id/Mariana)

Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved