Selebrita
Begini Reaksi Oma dan Opa di NTT Kala Melihat Betrand Peto Bersama Anneth Delliecia
Reaksi Oma dan Opa di NTT Kala Melihat Betrand Peto dan Anneth Delliecia. Apalagi putra angkat Sarwendah dan Ruben Onsu terlihat akrab dengan Anneth
Penulis: Kristin Juli Saputri | Editor: Irfani Rahman
"Hari ini Onyo nggak fokus gara-gara ada Anneth," goda Alifa kembali.
Thalia kembali membocorkan perasaan Betrand pada Sarwendah dan Ruben Onsu.
"Onyo suka sama Anneth."
Sarwendah tertawa mendengar perkataan putrinya.
"Cik, emang Onyo suka cerita sama you?" tanya Ruben Onsu.
Thalia kemudian menjawab tidak.
"Pasti gara-gara Onyo suka ngelihat videonya terus ya.
Karena di rumah itu sering banget dia muter video Anneth," tutur Ruben Onsu.
Thalia kemudian kembali menghampiri Anneth yang masih sibuk berfoto dengan Betrand dan Alifa.
"Udah punya pacar belom?" tanya Thalia.
Baca juga: 10 Hari di Turki Keberangkatan Rizky Billar & Lesti Kejora Ternyata Hadiah 2 Pengusaha Ini
Baca juga: Nasehat Sophia Latjuba Putrinya Eva Celia Yang Akan Menikah, Ibunya Gagal Dua Kali Jangan Ditiru
Pertanyaan itu membuat Anneth kaget,"Kenapa kamu tanya begitu?"
"Karena Onyo suka sama Anneth," timpal Alifa.
(Banjarmasinpost.co.id/Kristin Juli Saputri)
