Berita Tabalong
VIDEO Debit Sungai Tabalong Meningkat, Banjir Masuki Kawasan Pamasiran Pangkalan Murung Pudak
Sebelumnya beberapa anak Sungai Tabalong meluap dan menyebabkan banjir, maka kali ini gliran Sungai Tabalong yang mulai meluap
Penulis: Dony Usman | Editor: Eka Dinayanti
Disampaikannya juga terkait data di fasilitas pengukuran ini akan jadi patokan untuk kesiapsiagaan adanya banjir.
Apabila dalam kondisi seperti sekarang yang sudah mulai ada banjir maka update akan dilakukan lebih sering.
"Biasanya kita sampaikan ke UPBS-UPBS sa BPBD juga untuk langkah antisipasi dan waspada, biasanya kami update pagi, siang dan sore, tapi kalau diperlukan malam juga kami sampaikan," kafanya.
(banjarmasinpost.co.id/donyusman)