Tahun Baru 2023

20 Ucapan Selamat Tahun Baru 2023, Bisa Jadi Referensi Kata Terbaik Buat Teman Terdekat dan Kerabat

Inilah 20 ucapan selamat Tahun Baru 2022 atau Happy New Year 2023, bisa kalian bagikan di media sosial dan sebagai status menjelang pergantian tahun

Editor: Irfani Rahman
Thinkstockphotos
Tahun baru di Venesia. Jelang pergantian tahun dan masuk Tahun Baru 2023, kita bisa berbagi ucapan dengan teman, kerabat terdekat 

10. “Selamat Tahun Baru 2023! Ingat bahwa setiap kata yang kita ucapkan adalah doa, maka mulai tahun ini ayo berucap hal-hal yang baik!”

11. Tahun baru bukanlah ajang pesta, karena yang terpenting adalah mengoreksi dan mengevaluasi kesalahan untuk menjadi lebih baik lagi di tahun mendatang

12. Mari berdoa, saling peduli, saling tersenyum dan berbagi untuk menyongsong pergantian tahun yang memukau

13. Aku selalu berharap semoga cahaya kedamaian senantiasa menyinari hatimu, kesuksesan selalu menyertaimu, dan kebahagiaan akan datang menjawab doa-doa mu di awal tahun ini

Baca juga: Geger Penemuan Bayi Laki-laki di Mantup Lamongan, Berawal Dari Suara Tangisan di Pagi Hari

Baca juga: Wanita Ditemukan Tewas Tanpa Busana di Sidoarjo, Tergeletak di Kamar Kos, Ada Luka Jeratan di Leher

14. Mari melangkah dengan semangat yang lebih menggelora dan tekad yang lebih membaja dalam mengawali tahun yang penuh makna

15. Bukanlah tentang tahun baru ini yang penting, namun kesadaran diri serta hati yang senantiasa mengoreksi akan setiap kesalahan untuk lebih baik lagi

16. Berdoalah, janganlah lengah. Berdoalah dan janganlah terlena akan pesta pora tentang hadirnya tahun yang baru. Jadikan momen pergantian tahun dari waktu yang ada ini untuk berbuat hal yang baik dan bermanfaat

17. Bersemangatlah untuk hal yang bermanfaat bagimu, berdoalah kepada Allah agar kamu tidak menjadi lengah, lengah akan hal dunia yang bisa menjadikanmu lalai. Semoga adanya tahun baru membuatmu lebih mengingat-Nya

18. Tahun baru berarti tujuan baru, semangat baru, dan tantangan hidup baru untuk kita semua

Baca juga: Promo Indomaret Senin 26 Desember 2022, Belanja Beragam Produk  Murah dan Irit Jelang Akhir Tahun

Baca juga: Lowongan PPPK Teknis di Bawaslu, Untuk 49.549 Formasi,Terbuka Bagi Lulusan D-III , D-IV hingga S1

19. Selalu ada harapan dan jawaban atas segala impian. Selamat tahun baru untuk para pemimpi

20. Bulatkan tekad dan jadikan hidup mu lebih berarti di tahun ini

Sumber : TribunJabar.id

Dapatkan informasi lainnya di Googlenews, klik : Banjarmasin Post

Sumber: Tribun Jabar
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved