Selebrita
Bukti Stevan Pasaribu tak Hanya Kepincut Celine Evangelista, Lihat Perlakuan ke Putra Stefan William
Stevan Pasaribu beri perhatian khusus ke Koa anak Celine Evangelista. Hubungan asmara Celine janda Stefan William dan Stevan Pasaribu menghangat.
Penulis: Danti Ayu Sekarini | Editor: Edi Nugroho
BANJARMASINPOST.CO.ID - Dikabarkan menjalin hubungan dengan Celine Evangelista, Stevan Pasaribu beri perhatian khusus ke Koa.
Apalagi beberapa waktu belakangan putra bungsu Celine itu mengaku tengah rindu berat dengan Stefan William sang ayah.
Keseriusan Stevan Pasaribu untuk menyunting Celine Evangelista tampaknya kian terbukti.
Tak hanya kepincut dengan janda beranak 4 itu, Stevan juga sudah sudah dekat dengan keluarga Celine.
Baca juga: Penampilan Kenzo Baim Wong Kala Imlek, Dewi Yull Sampai Komentar Ini
Baca juga: Cicilan Raffi Ahmad Disorot Teuku Wisnu, Suami Nagita: Gak Pernah Cash
Saat Stefan William memilih untuk tinggal di Bali bersama kekasih barunya, Stevan Pasaribu justru tampak kian lengket dengan anak - anak Celine.
Seperti yang dilansir melalui unggahan di akun instagram pribadinya, Sabtu (21/1/2023).
Tampak Stevan membagian video Koa yang sedang bermain.
Sikap Stevan pada putranya itu lantas mendapat respon dari Celin yang memberikan balasan.
“Cikoaaa,” tulis Celine.
Bak siap menjadi ayah bagi anak - anak Celine, beberapa waktu lalu bukti kedekatan Stevan dengan Koa pun sempat terekam.
Baca juga: Jumlah Uang Amanda Manopo Lenyap Imbas Tinggalkan Arya Saloka cs di Ikatan Cinta, Gaji Pernah Bocor
Seperti yang dilansir lewat unggahan di akun instagram @celine_evangelista, Selasa (10/1/2023).
Tampak dalam video yang dibagikan, Koa putra bungsu Celine terlihat nyaman di gendongan Stevan layaknya putra sendiri.
Meski sedang sibuk bernyanyi, Stevan enggan melepaskan gendongan Koa sembari memegang mikrofon.
"Gendong terus ya," ujar Celine.
Sebelumnya Celine sempat menceritakan perihal kesedihan putranya yang tak henti menanyakan keberadaan Stefan William.
| Satu Ucapan Hakim yang Buat Acha Septriasa Menangis di Ruang Sidang, Disampaikan Sebelum Ketuk Palu |
|
|---|
| Kanal YouTube Raffi Ahmad Kantongi Penghargaan, Ada Andil Rayyanza hingga Baby Lily |
|
|---|
| Nasib Malang Selebgram Fuji Terulang, Uang Miliaran Melayang, Pelaku Lebih dari Satu Orang |
|
|---|
| Sebut Denny Sumargo Bakal Dipanggil Polisi, Lita Gading Sentil Ucapan Ahmad Dhani di Podcast |
|
|---|
| Boyong Istri ke Luar Negeri, Potret Haldy Sabri Peluk Mesra Irish Bella Disorot |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.