Liga Inggris
Sebab Arteta Ikut Campur Soal Performa Chelsea di Liga Inggris, Pelatih Arsenal Ingatkan Potter
Pelatih Arsenal di Liga Inggris, Mikel Arteta menunjukkan simpatinya kepada Graham Potter atas performa Chelsea yang kian menurun.
Penulis: Aprianto | Editor: Khairil Rahim
Kekesalan fans Chelsea di Liga Inggris imbas dari hasil buruk penampilan tim kesayangannya membuat Graham Potter mendapat ancaman pembunuhan.
Graham Potter telah mengungkapkan bahwa dia dan keluarganya telah menerima ancaman pembunuhan dari pendukung Chelsea yang frustrasi dengan performa tim yang mengecewakan.
The Blues hanya memenangkan dua dari 14 pertandingan terakhir mereka di semua kompetisi dan dicemooh setelah kekalahan kandang 1-0 akhir pekan lalu dari Southampton meski tanpa pelatih.
Hasil yang mendorong beberapa penggemar untuk meminta Potter dipecat dari kursi kepelatihan Chelsea.
Sumber mengatakan kepada ESPN bahwa hierarki Chelsea tetap mendukung Potter, yang ditunjuk pada bulan September.
Tetapi petinggi Chelsea juga tetap memperhatikan keresahan penggemar yang meningkat dengan timnya berada di urutan kesepuluh di Liga Premier.
Seorang juru bicara klub mengonfirmasi bahwa Chelsea akan menindaklanjuti dengan otoritas terkait atas pelecehan yang diterima Potter.
(BANJARMASINPOST.CO.ID/Rian)
| Amorim Galau Man Utd akan 'Menderita' dan 'Berjuang' Tanpa 2 Bintang, Nani Usul Rekrut Pemain Spurs |   | 
|---|
| 'Magnet Busuk' Arteta Kini Tampak Seperti Alexis Sanchez Berikutnya di Arsenal |   | 
|---|
| Manchester United Incar Angelo Stiller Karena Jason Wilcox dan Morten Hjulmand Ganti Casemiro |   | 
|---|
| Lupakan Endo: Bintang Liverpool Terlihat seperti 'Fabinho di Musim Terakhirnya' |   | 
|---|
| Siap-siap, Enzo Maresca Bisa Segera Melepas Peningkatan 'Fenomenal' Liam Delap di Chelsea 2026 |   | 
|---|


 
                 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
				
			 
											 
											 
											 
											 
											
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.