Prakiraan Cuaca

Info Cuaca Ekstrem Besok 4 Januari 2024, Kalsel Diguyur Hujan, Cek Jambi dan Yogyakarta

Prakiraan Cuaca di Kalimantan Selatan, besok Kamis (4/1/2024) hujan ringan hingga hujan petir dan angin kencang.

Editor: Mariana
Banjarmasinpost.co.id/Muhammad Rahmadi
Ilustrasi. Pengendara melintasi genangan air, di Jalan A Yani Km 20 Lianganggang saat Kota Banjarbaru diguyur hujan deras, Kamis (7/12/2023). 

BANJARMASINPOST.CO.ID - Berikut Prakiraan Cuaca di Kalimantan Selatan, besok Kamis (4/1/2024). Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) telah merilis peringatan dini cuaca ekstrem.

Kalsel diprediksi akan mengalami hujan ringan hingga hujan lebat disertai kilat/petir dan angin kencang, di beberapa kabupaten/kota pada siang hingga dini hari.

Berikut selengkapnya Prakiraan Cuaca di kabupaten/kota di Kalsel:

Banjarmasin

Pukul 08.00: Berawan

Pukul 11.00: Berawan

Pukul 14.00: Hujan lebat disertai kilat/petir dan angin kencang

Pukul 17.00: Hujan lebat disertai kilat/petir dan angin kencang

Pukul 20.00: Berawan

Pukul 23.00: Cerah Berawan

Pukul 02.00: Cerah Berawan

Pukul 05.00: Cerah Berawan

Pukul 08.00: Cerah Berawan

Baca juga: Viral Video Detik-detik Kecelakan Diduga di Jalan Lambung Mangkurat Banjarmasin, Korban Terpental

Baca juga: Resep Herbal Atasi Kolesterol Dijabarkan dr Zaidul Akbar, Imbau Konsumsi Habbatussauda

Banjarbaru

Pukul 08.00: Berawan

Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved